Jasa Raharja Bandung Sosialisasikan Aplikasi JRCare di Rumah Sakit Santo Yusuf Kota Bandung

- Publisher

Jumat, 5 Juli 2024 - 20:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG — Agar santunan dapat tersalurkan dengan baik optimal dan tepat guna kepada masyarakat yang menjadi korban kecelakaan lalu lintas, khususnya yang mengalami cidera luka-luka, Jasa Raharja telah meluncurkan Aplikasi yang di beri nama JRCare.

Pada tanggal 5 Juli 2024 Kepala Perwakilan Jasa Raharja Bandung Arifin Hidayat, bersama Penanggung Jawab Bidang Pelayanan Handya Saputra Hilman dan Staf Adm Pelayanan Billy Suharman melakukan evaluasi terhadap JRCare yang telah berjalan dan juga memberikan informasi pembaruan dari Aplikasi tersebut.

Baca Juga :  Pastikan Mutu Pelayanan Korban Laka, Jasa Raharja Jawa Barat Kunjungi Rumah Sakit AMC

Evaluasi penggunaan Aplikasi JRCare tersebut dilakukan kepada empat Rumah Sakit yaitu Rumah Sakit Santo Yusup yang berada di Kota Bandung, Kegiatan tersebut semata-mata untuk meningkatkan pelayanan yang telah diberikan oleh pihak rumah sakit beserta Jasa Raharja kepada Korban Kecelakaan lalu lintas diantaranya kemudahan memperoleh fasilitas perawatan sesuai standar dari rumah sakit, proses penyembuhan lebih maksimal, serta optimalisasi biaya perawatan.

PT. Jasa Raharja sebagai BUMN yang diberikan Amanah untuk memberikan perlindungan dasar kepada masyarakat korban kecelakaan lalu lintas jalan terus berkomitmen menghadirkan pelayanan prima. Hal itu sebagaimana tertuang dalam Undang – Undang No. 33 dan 34 tahun 1964 tentang Dana Pertanggungan Wajib Kecelakaan Penumpang Umum dan Lalu Lintas Jalan, yang tak lain merupakan salah satu bentuk kehadiran Negara memberikan perlindungan dasar bagi korban kecelakaan lalu lintas.

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja

Berita Terkait

Refreshment Dan Evaluasi Penerapan JR Care di Rumah Sakit Kabupaten Bekasi
JR Indramayu Gelar Pengobatan Gratis di Kantor Kecamatan Tukdana
Percepat Pembayaran Tagihan, Jasa Raharja Bandung Koordinasi Dengan Rumah Sakit Mata Cicendo Kota Bandung
Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Lakukan Koordinasi dengan Rumah Sakit Oetomo Hospital
Jasa Raharja Cirebon Melaksanakan Sosialisasi Aplikasi JR-Care di RS Paru Provinsi Jawa Barat
Peduli Keselamatan, Jasa Raharja Bogor Adakan Pengobatan Kesehatan Gratis di Terminal Bubulak
UPI Tingkatkan Kualitas Hidup Penyandang Disabilitas melalui Inovasi Pendidikan Kesehatan Reproduksi dan Seksualitas
Jasa Raharja Bandung Tingkatkan Sinergi dan Kerjasama Dengan RS Hermina Pasteur
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 21:37 WIB

Jasa Raharja Lakukan Survey dan Verifikasi Ahli Waris Korban Kecelakaan di Puncak, Bogor

Selasa, 18 Februari 2025 - 21:44 WIB

Rekonsiliasi Pendapatan Jasa Raharja dengan P3DW Kota Sukabumi serta Langkah Strategis dalam Meningkatkan Pendapatan

Selasa, 18 Februari 2025 - 20:42 WIB

Jasa Raharja Indramayu Tempelkan Sticker Practical Guidance Di Armada PT Elang Cakra Express

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:00 WIB

Operasi Serentak Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor di Tiga Lokasi Kota Bandung Dimulai

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:06 WIB

KPJR Cikarang Dan Polres Metro Bekasi Kolaborasi Dalam OperasiKeselamatan Jaya 2025

Senin, 17 Februari 2025 - 21:44 WIB

Pastikan Keselamatan Angkutan Umum Jasa Raharja Cabang Purwakarta dan Satlantas Polres Purwakarta pasang stiker Practicial Guidence

Senin, 17 Februari 2025 - 21:34 WIB

Jasa Raharja Bersama Polres Garut dan Dinas Perhubungan Gelar RAM Check dan Pemeriksaan Kesehatan Kru Angkutan Umum

Senin, 17 Februari 2025 - 21:24 WIB

Jasa Raharja Lakukan Survey dan Verifikasi Ahli Waris Korban Kecelakaan di Puncak, Bogor

Berita Terbaru