Yuk berlajar Konsisten terhadap GHUNNAH

- Publisher

Jumat, 18 November 2022 - 05:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

            Agar konsisten di dalam membaca huruf-huruf ghunnah, maka cara atau metode yang dapat digunakan ketika membaca Al-Qur’an adalah dengan menahan suara lebih lama. Yakni dengan cara menahan suara ketika bertemu dengan huruf-huruf ghunnah atau huruf-huruf yang mesti di tahan. Tidak tergesa-gesa saat membacanya. Jika tergesa-gesa dalam membacanya, maka boleh jadi bacaan seperti itu belum konsisten dalam pengucapannya.

Baca Juga :  Salat Idulfitri Tingkat Provinsi Jawa Barat Diselenggarakan di Masjid Raya Al Jabbar

            Tahan suara ketika membaca nun tasyid,  mim tasydid,  nun sukun,  tanwin dan mim sukun yang diikuti oleh huruf ba.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Cara membacanya :

  1. Tahan suara dengan kadar panjang tahannya 3 harakat  jangan membacanya dengan tergesa-gesa.
  2. Metodenya bisa dengan cara menghitung dengan ketukan, pada ketukan ketiga masuk ke  huruf berikutnya.

Huruf yang dibaca ghunnah terbagi menjadi 6:

  • Ghunnah Hakiki/ghunnah musyaddadah
Baca Juga :  Jamaah Haji Dilarang Bawa Jimat dan Pakaian Mencolok

Ghunnah hakiki/ghunnah musyaddadah, ghunnah asli yang terdiri dari nun tasydid dan mim tasydid. Tahan suaranya sebanyak 3 hitungan. Dihitungan ke 3 sudah masuk ke hurufnya.

Contoh :
  • Idghom Bighunnah.

Meleburkan suara kepada huruf berikutnya. Dengan kata lain, menghilangkan huruf nun  atau tanwin karena dileburkan atau langsung dimasukkan ke huruf selanjutnya.

Huruf idghom bighunnah :

Berikan Komentarmu

Berita Terkait

Dua Ulama Jabar Jebolan English for Ulama Kunjungi Pesantren, Usai Tiba di Amerika Serikat
Program Sadesha Melebihi Target, Begini Kata Ridwan Kamil
Sumedang Jadi Tuan Rumah Dakwah Camp Persis 2023
Ketua DPD PDI Perjuangan Sebut, Tokoh Persis Ini Turut Pengaruhi Konsep Pikir Soekarno
Begini Respon Ridwan Kamil, Usai Panji Gumilang Ditetapkan Menjadi Tersangka
Pemprov Jabar Tunggu Fatwa MUI, Sikapi Dugaan Aliran Sesat di Gegerkalong Bandung
Hadapi Gugatan Ponpes Al-Zaytun, Ini Langkah Ridwan Kamil…
Ridwan Kamil Tanggapi Dingin Gugatan Panji Gumilang