Bupati Bandung Serahkan SK Remisi Kepada 1.015 Warga Binaan Lapas Narkotika Kelas IIA Bandung

- Publisher

Kamis, 17 Agustus 2023 - 16:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selain itu, Bupati Bandung Dadang Supriatna menyatakan kesiapannya dalam membantu pihak Lapas Narkotika Kelas IIa Bandung khususnya dalam memenuhi kebutuhan alat peraga praktek kerja yang diperlukan lapas dalam pembinaan prmberian keterampilan kepada warga binaan yang notabennya adalah warga Kabupaten Bandung, tutur Dadang Supriatna.

Baca Juga :  HUT Satpol PP, Wagub Uu Ruzhanul: Tegakkan Perda dengan Ramah

Lebih lanjut Dirinya mengatakan akan merangkul para pengusaha di Kabupaten Bandung untuk membantu para narapidana yang sudah bebas ini dalam memberikan peluang lapangan pekerjaan, yang nanti akan difasilitasi oleh Disnaker Kabupaten Bandung.

Disela – sela akhir acara Bupati Bandung Dadang Supriatna memberikan secara simbolis bantuan alat olahraga kepada Kalapas Narkotika Kelas IIA Bandung, begitu juga sebaliknya Kalapas Gumilar Budirahayu memberikan cindera mata sebuah lukisan wajah Bupati yang merupakan hasil karya tangan wargabinaan Lapas

Penulis : Caca

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Salah Satu Terduga Joki Terdaftar Mengikuti UTBK di Unpad
Pemkot Bandung Pastikan Kondusifitas Sambut Persib Juara Back To Back
Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Kecelakaan Lalu Lintas di Tol Cisumdawu KM 189 Kabupaten Sumedang
80 Persen Sampah Pasar Gedebage Terangkut, Pungli dalam Penyelidikan Polisi
Mei Ini Pemprov Jabar Bakal Kirim Anak Nakal ke Barak Militer, Ini Alasannya…
Keikutsertaan KB Jadi Syarat Penerima Bantuan Pemerintah
Apel Siaga, Farhan: Bandung Siap Jadi Kota Tangguh Bencana
Farhan Targetkan 30 Persen Sampah Kota Bandung Dikelola Mandiri Lewat KPBU

Berita Terkait

Selasa, 10 Juni 2025 - 14:04 WIB

Defend Id Wujudkan Sinergi Nasional Di Ajang Indo Defence 2024 Expo and Forum

Selasa, 10 Juni 2025 - 12:15 WIB

PT INTI (Persero) Lulus Klaster BUMN Titip Kelola, Resmi Gabung di Danantara

Rabu, 28 Mei 2025 - 15:40 WIB

BioNet dan Bio Farma Tandatangani MoU Strategis untukPerluas Akses Vaksin TdaP di ASEAN

Rabu, 28 Mei 2025 - 14:58 WIB

Kolaborasi Len-Mendikti dorong ekosistem riset dan pengembangan teknologi nasional

Sabtu, 24 Mei 2025 - 20:53 WIB

SEI Raih Tiga Penghargaan Atas Komitmen Digitalisasi dan Inovasi Marketing

Rabu, 14 Mei 2025 - 15:53 WIB

168 Ribu Pelanggan Gunakan Kereta Api pada masa libur panjang waisak dari Daop 2 Bandung

Minggu, 11 Mei 2025 - 12:31 WIB

Penumpang KA Commuter Line Garut Malah Diinterogasi Petugas Dianggap Penumpang Liar

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:18 WIB

Laptop Merah Putih: Kolaborasi ITB, Axioo, dan Intel Menuju Kemandirian Teknologi Nasional

Berita Terbaru

Chat Icon