Seru dan Satu-satunya di Asia Tenggara, Wisata Edukasi Kedirgantaraan PTDI

- Publisher

Sabtu, 17 Juni 2023 - 05:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG — Ingin berwisata sambil mengetahui produksi pesawat? Edutainment Factory Tour PT Dirgantara Indonesia (PTDI), jawabannya.

Ya, PTDI mengadakan program Edutainment Factory Tour yang bertujuan untuk memberikan edukasi serta memberi fasilitas kepada masyarakat yang ingin mengetahui industri pesawat terbang satu-satunya yang berada di Asia Tenggara.

Program ini dilaksanakan pada setiap hari Jumat (khusus untuk pelajar), Sabtu, dan Minggu (untuk umum). Tur dimulai dari pukul 09.00 – 16.00 WIB dengan harga tiket Rp30.000.

“Dulu kegiatan Factory Tour ini biasa kita buat di setiap acara ulang tahun PTDI dan acara Ramadhan Fair, tapi karena banyak permintaan dari masyarakat mengenai edutainment kedirgantaraan ini akhirnya kita buka untuk waktu yang lebih leluasa,” Manager Komunikasi Perusahaan dan Promosi PTDI, Adi Prastowo, Jumat 16 Juni 2023.

“Ini pun sudah berjalan 2 bulan lebih. Animo masyarakatnya cukup tinggi. Kita menyediakan 280 tiket per harinya,” imbuhnya.

Baca Juga :  Gempa Cianjur: Bocah 4 tahun selamat usai tertimbun selama 3 hari
Keliling Naik Bus Bandros

Rute Factory Tour dimulai dari Runway 29 Café pada Pos 1 PTDI, pengunjung akan mengggunakan bus bandros untuk berkeliling area PTDI.

“Kami bekerja sama dengan Dishub Kota Bandung. Jadi selain edutainment kedirgantaraan ada bandros juga yang memiliki ketertarikan tersendiri,” katanya.

Pada area pertama, pengunjung diarahkan menuju Detail Part Manufacturing yang memperlihatkan secara langsung detail proses penyiapan material produksi pesawat.

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Jasa Raharja Bekasi Melaksanakan PPKL Di SMAN 5 Tambun Selatan
Jasa Raharja Depok Gencarkan Sosialisasi Pajak dan Layanan Samperling
UPI Sediakan 11.894 Kuota pada SNPMB 2025
Melalui Program PPKL, Jasa Raharja Cirebon Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Kalangan Pelajar
Jasa Raharja Adakan Kegiatan PPKL di DTA Miftahul Huda Kota Tasikmalaya
Melalui Program PPKL, Jasa Raharja Bandung Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Kalangan Pelajar
Jasa Raharja Sukabumi Melaksanakan Giat PPKL di SMK Mutiara Qolbu Cianjur
Jasa Raharja Sukabumi Gelar Program PPKL di SMKN 1 Cianjur untuk Tingkatkan Kesadaran Keselamatan Lalu Lintas

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 21:37 WIB

Jasa Raharja Lakukan Survey dan Verifikasi Ahli Waris Korban Kecelakaan di Puncak, Bogor

Selasa, 18 Februari 2025 - 21:44 WIB

Rekonsiliasi Pendapatan Jasa Raharja dengan P3DW Kota Sukabumi serta Langkah Strategis dalam Meningkatkan Pendapatan

Selasa, 18 Februari 2025 - 20:42 WIB

Jasa Raharja Indramayu Tempelkan Sticker Practical Guidance Di Armada PT Elang Cakra Express

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:00 WIB

Operasi Serentak Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor di Tiga Lokasi Kota Bandung Dimulai

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:06 WIB

KPJR Cikarang Dan Polres Metro Bekasi Kolaborasi Dalam OperasiKeselamatan Jaya 2025

Senin, 17 Februari 2025 - 21:44 WIB

Pastikan Keselamatan Angkutan Umum Jasa Raharja Cabang Purwakarta dan Satlantas Polres Purwakarta pasang stiker Practicial Guidence

Senin, 17 Februari 2025 - 21:34 WIB

Jasa Raharja Bersama Polres Garut dan Dinas Perhubungan Gelar RAM Check dan Pemeriksaan Kesehatan Kru Angkutan Umum

Senin, 17 Februari 2025 - 21:24 WIB

Jasa Raharja Lakukan Survey dan Verifikasi Ahli Waris Korban Kecelakaan di Puncak, Bogor

Berita Terbaru