Jelang G20, Pemerintah Tingkatkan Upaya Memutus Rantai Covid-19 dan PMK

- Publisher

Selasa, 22 November 2022 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BADUNG – Perhelatan akbar Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 akan dimulai dalam waktu dekat, tepatnya pada 15 dan 16 November 2022 bertempat di Nusa Dua, Provinsi Bali.

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) yang ditunjuk Presiden Republik Indonesia sebagai Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Nasional (Satgas Covid-19) dan Satgas Penanganan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) turut mendukung gelaran yang dihadiri oleh pimpinan negara dan delegasi anggota G20 tersebut.

Salah satunya dengan melakukan pemantauan penerapan protokol kesehatan di Bandara I Gusti Ngurah Rai yang menjadi pintu masuk dan keluar “Pulau Dewata” serta diprediksi akan menjadi tempat hilir mudik delegasi maupun masyarakat.

Pada kesempatan ini tim BNPB melakukan edukasi protokol kesehatan dan membagikan masker kepada para penumpang, mengingat kembali tingginya kasus konfirmasi secara nasional dan masuknya virus varian XBB ke Indonesia. Kemudian meninjau pelaksanaan penerapan _biosecurity_.

Adapun pengelola Bandara Ngurah Rai telah melakukan prosedur penanganan Covid-19 bagi delegasi G20, ini diungkap I Made Arta selaku penanggung jawab Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas 1 Denpasar wilayah Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali.

Baca Juga :  Kriyanusa 2023 : UMKM  Pertamina Siap Naik Kelas Masuki Pasar Global

“Dilakukan pengawasan suhu tubuh, kemudian yang suhunya di atas 37,5 itu dilakukan pemeriksaan lanjutan, kami telah menyiapkan satu ruangan khusus untuk pemeriksaan lanjutan, jika hasil positif akan dirujuk ke Rumah Sakit,” ucap Made Arta di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Kabupaten Badung, Bali, Senin (14/11).

Berikan Komentarmu

Berita Terkait

OJK panggil Adakami klarifikasi informasi di media sosial
TB Hasanuddin Nilai, Gugatan Aturan Pensiun Oleh Panglima TNI Tidak Etis
Peneliti dari 8 Negara OKI Ikut Pelatihan Vaksin di Bio Farma – UNPAD
Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Melakukan Kegiatan Bakti Sosial Bersama PT Kereta Api Indonesia Di Stasiun Cibatu Garut
Kriyanusa 2023 : UMKM  Pertamina Siap Naik Kelas Masuki Pasar Global
Turunkan Angka Kecelakaan, Jasa Raharja dan Polda Maluku Ajak Masyarakat Jadi Pelopor Keselamatan Berlalu Lintas
Srikandi BUMN Ajak Perempuan di Indonesia Deteksi Dini Kanker Serviks
Tinjau Produksi Pabrik Baterai Mobil Listrik, Jokowi Optimistis Indonesia Jadi Global Suplly Chain

Berita Terkait

Jumat, 22 September 2023 - 13:13 WIB

Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Kolaborasi Dengan Jasa Raharja Putera Dan Paguyuban Jeep Bandung

Kamis, 21 September 2023 - 18:00 WIB

Bey Triadi Harap TPPAS Regional Legok Nangka ‘Ground Breaking’ di Awal 2024

Kamis, 21 September 2023 - 17:00 WIB

Pemkot Bandung Janjikan Masalah Sampah Beres dalam 3 Bulan, Begini Kata Bey Triadi…

Rabu, 20 September 2023 - 13:00 WIB

Berkat Kemensos, Jotua Sinurat Tidak Jadi Jual Sepeda Demi Biayai Sekolah Anaknya

Rabu, 20 September 2023 - 12:00 WIB

Mensos Harap Wisudawan Poltekesos Siap Bersaing Secara Global

Rabu, 20 September 2023 - 11:30 WIB

Kemensos Sumbangkan 10 Gerobak Usaha Bagi Pelaku UMKM

Selasa, 19 September 2023 - 18:44 WIB

Jasa Raharja Laksanakan Uji Petik Angkutan Umum di Terminal Soreang Kabupaten Bandung

Selasa, 19 September 2023 - 17:39 WIB

Jasa Raharja Tasikmalaya Bersama Jasa Raharja Putera Santuni Korban Laka Lantas Di Garut

Berita Terbaru

Berita Ekonomi

OJK panggil Adakami klarifikasi informasi di media sosial

Kamis, 21 Sep 2023 - 12:36 WIB