Jasa Raharja Bandung Berikan Pemahaman Mengenai Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas di SMAN 5 Bandung

- Publisher

Selasa, 31 Oktober 2023 - 12:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG — Kepala Perwakilan Bandung Arifin Hidayat, berikan pemahaman kepada Para Pengajar di SMAN 5 Kota Bandung mengenai Keselamatan lalulintas. Kegiatan tersebut dalam rangka Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalulintas, dimana program tersebut mengajak para pengajar untuk memberikan atau menularkan kampanye keselamatan kepada siswa dan siswa yang diajarnya, Selasa (31/10).

Dengan adanya PPKL tersebut, diharapkan himbauan untuk selalu berhati-hati dijalan dapat di sampaikan kepada para pelajar secara kontinyu dan dapat tertanam mental untuk berhati-hati di jalan bagi para pelajar. sehingga dikemudian hari dapat menurunkan jumlah kecelakaan lalulintas yang dialami oleh pelajar.

Baca Juga :  Masjid Kampus Unpad Terbakar, Ini Kronologisnya

Di tempat terpisah, Kepala PT Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat, Hendriawanto menyampaikan kegiatan ini dalam upaya menyampaikan edukasi / himbauan di lingkungan sekolah atau pendidikan untuk senantiasa menjaga keselamatan berlalu lintas dan mematuhi aturan bagi pengguna jalan dan juga saat berkendara sekaligus mensosialisasikan pentingnya berkendara yang baik kepada khususnya anak SMA Negeri 5 Kota Bandung sebagai upaya untuk menekan angka kecelakaan usia produktif (pelajar).

Hendriawanto juga berharap melalui kegiatan ini peserta sosialisasi bisa menginformasikan kepada orang-orang disekitar akan pentingnya berkendara dengan berkeselamatan sekaligus upaya-upaya preventif guna menurunkan angka kecelakaan, dengan mengingatkan untuk senantiasa disiplin mematuhi aturan, menggunakan helm, tidak kebut-kebutan di jalan melengkapi surat-surat kendaraan dan juga memiliki surat izin mengemudi. Tutup Hendri

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja Jabar

Berita Terkait

Jasa Raharja Purwakarta dan LP3I Purwakarta Melaksanakan KegiatanPengajar Peduli Keselamatan Berlalu Lintas
Jasa Raharja Bersama Mitra Kepolisian LaksanakanSosialisasi Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas di SMA Mathlaul Anwar Margahayu
Tim Pembina Samsat Rancaekek Gelar Program Samsat Masuk Sekolah
Jasa Raharja Indramayu Melangsungkan KegiatanSosialisasi PPKL di MAN 2 Indramayu
Prodi Pendidikan IPS UPI Lakukan Penguatan Program Pendidikan Profesi Guru Melalui Pengembangan Mentoring Skill dan Desain Thingking Bagi Guru
Jasa Raharja Dan Tim Pembina Samsat Rancaekek Laksanakan Peogeam Samsat Masuk Sekolah
Jasa Raharja Purwakarta dan SMPN 7 Purwakarta melaksanakan KegiatanPengajar Peduli Keselamatan Berlalu Lintas
Jasa Raharja Bandung Bersama SMKN 6 Bandung Komitmen Tekan Angka Kecelakaan lalu Lintas Melalui Program PPKL

Berita Terkait

Jumat, 13 September 2024 - 13:20 WIB

Tim Pembina Samsat Soreang MelaksanakanKegiatan Operasi Khusus Untuk TingkatkanPendapatan Pajak Kendaraan Bermotor dan SWDKLLJ

Jumat, 13 September 2024 - 11:17 WIB

Lakukan Sinergi, Direktur Operasional Jasa Raharja Audiensi Bersama Pj Gubernur Jawa Barat

Kamis, 12 September 2024 - 14:12 WIB

Dalam Rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional Jasa Raharja Purwakarta Melakukan Giat MUKL di di Terminal Tipe A Subang

Kamis, 12 September 2024 - 13:10 WIB

Intensifkan Penerimaan IWKBU, Jasa RaharjaSukabumi Lakukan Uji Petik dan Glorifikasi JR Safety Road

Kamis, 12 September 2024 - 11:08 WIB

Kepala Perwakilan Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Peringatan Hari Perhubungan Nasional

Kamis, 12 September 2024 - 09:14 WIB

Jasa Raharja Tasikmalaya Hadiri Anev Penanganan Ruas Jalan Rawan Laka

Rabu, 11 September 2024 - 16:39 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Berikan Voucher dan Souvenir Kepada Pengendara yang Taat Bayar Pajak Kendaraan

Rabu, 11 September 2024 - 15:42 WIB

Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Soreang Gelar Operasi Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor

Berita Terbaru