Amanda Soemedi Apresiasi Partisipasi Kader PKK Jabar di Jambore Nasional dan Parade Kriya Budaya

- Publisher

Jumat, 17 Mei 2024 - 12:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAWA TENGAH — Penjabat Ketua TP – PKK Provinsi Jabar Amanda Soemedi Bey Machmudin mengapresiasi para kader PKK yang berpartispasi pada Jambore Nasional Kader PKK dan Parade Kriya dan Budaya di Kota Surakarta.

“Saya sampaikan apresiasi setinggi – tingginya atas partisipasi aktif para kader PKK Jawa Barat yang telah ikut serta dalam rangkaian kegiatan Jambore Nasional Kader PKK dan Parade Kriya dan Budaya yang digelar di Kota Surakarta,” ujar Amanda Soemedi pada acara puncak peringatan Hari Kesatuan Gerak ke – 52 PKK di Area Balekambang, Kota Surakarta, Kamis (16/5/2024) malam.

Baca Juga :  Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Kecelakaan Minibus yang Tertabrak Kereta Api Pandalungan di Pasuruan

Hari Kesatuan Gerak PKK tahun ini digelar dengan tema ‘Bergerak Bersama Mewujudkan Keluarga Sejahtera Menuju Indonesia Maju’, dihadiri Ibu Negara Iriana Joko Widodo.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir pula Ketua TP PKK Pusat, para Ketua TP PKK provinsi dan kabupaten/kota seluruh Indonesia.

Amanda mengajak para kader PKK Jabar, menjadikan hari peringatan ini sebagai momentum meningkatkan kualitas pergerakan PKK demi kesejahteraan masyarakat.

Baca Juga :  Kantongi EUA dari BPOM Vaksin IndoVac Bio Farma Siap digunakan sebagai Booster bagi Penerima Vaksin Primer Pfizer

“Mari kita meningkatkan peran dan fungsi sosialisasi, edukasi, serta penggerakan di tengah masyarakat. Menjadi mitra pemerintah dalam membangun ketahanan dan kesejahteraan keluarga,” kata Amanda.

Sementara itu, Ketua TP PKK Pusat Tri Tito Karnavian bicara tentang program-program unggulan kader PKK membangun keluarga yang sehat dan tangguh.

Tri menekankan, melalui kerja sama PKK dan Badan Pangan Nasional, gerakan memberikan makanan tambahan berhasil membantu menurunkan angka stunting di berbagai daerah.

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Jasa Raharja dan POLRI Perpanjang Nota Kesepahaman untuk Tingkatkan Kepatuhan dan Keselamatan Transportasi
Jasa Raharja, Korlantas POLRI, dan Akademisi UGM Bahas Penguatan Jaminan Perlindungan Korban Kecelakaan Lalu Lintas Jalan dan Angkutan Jalan
Jasa Raharja dan Korlantas POLRI Lakukan Survei Jalur Tol Cipularang, Periksa Titik Rawan dan Berikan Rekomendasi Perbaikan Jalan
Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Survei Jalur Tol Trans Jawa, Pastikan Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 2025
Komite III DPD RI Gelar Rapat Dengar Pendapat dengan Jasa Raharja, Bahas Integrasi Jaminan Sosial bagi Korban Kecelakaan
Jasa Raharja Santuni Seluruh Korban Kecelakaan Lalu Lintas di GTO Ciawi 2
Operasi Khusus Perusahaan Jasa Raharja Purwakarta Bersama Tim Pembina Samsat Purwakarta
Upaya Meminimalisir Risiko Kecelakaan, Jasa Raharja Karawang Gelar Pengobatan Gratis di Terminal Tanjungpura

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:47 WIB

Jasa Raharja Kampanyekan Aksi Keselamatan denganPemasangan Stiker Reflektor pada Sepeda Motor dalam Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan di Area Samsat Kota Cimahi

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:39 WIB

Jasa Raharja Indramayu Sosialisasikan Operasi Keselamatan Lodaya Di Pondok Pesantren Al-Bahjah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:16 WIB

Jasa Raharja Kampanyekan Aksi Keselamatan dengan Pemasangan Stiker Reflektor pada Sepeda Motor dalam Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan di Kecamatan Soreang

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:36 WIB

Jasa Raharja Indramayu Pastikan Ketepatan Santunan

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:33 WIB

Jasa Raharja dan Satlantas Polres Purwakarta berkolaborasi dalam Pemasangan Spanduk di Titik Rawan Laka

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:22 WIB

Jasa Raharja Bersama Samsat Kota Tasikmalaya Gelar Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Alun-Alun Taman Kota

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:19 WIB

Jasa Raharja Bersama Polres Pangandaran & Dishub Laksanakan Ramp Check dan Pemeriksaan Kesehatan di Terminal Tipe B

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:15 WIB

Kegiatan Samsat Nongki : Kolaborasi Samsat Pajajaran Kota Bandung dengan Jasa Raharja Bandung

Berita Terbaru

Berita Ekonomi

KPJR Cikarang Ke Rumah Duka Kecelakaan Maut Di Tambun Selatan

Jumat, 14 Feb 2025 - 15:41 WIB