Unpad Kembangkan Fasilitas Kantin Halal dan “Thayyib”

- Publisher

Selasa, 4 Oktober 2022 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMEDANG – Universitas Padjadjaran mengembangkan kantin kampus halal dan tayib (thayib). Kantin yang berlokasi di GOR Santika Kampus Jatinangor ini diharapkan dapat menjadi fasilitas untuk menyediakan makanan berkualitas untuk warga Unpad, baik secara syariat (halal) maupun memenuhi syarat keamanan pangan (thayyib).

Ketua Pusat Riset Halal atau Padjadjaran Halal Center Unpad Dr. Souvia Rahimah, M.Sc., mengatakan, pengembangan Kantin Akademik Halal dan Thayyib tersebut merupakan kerja sama Unpad dengan Bank Indonesia.

“Kegiatan ini untuk menjamin warga Unpad bisa mendapatkan makanan halal dan thayyib,” kata Souvia saat diwawancarai saat soft launching Kantin Akademik Halal dan Thayib Unpad, Selasa (4/10/2022).

Kerja sama Unpad melalui Padjadjaran Halal Center dengan Bank Indonesia dalam hal pengembangan kantin halal telah dilakukan sejak 2020.

Kegiatan diawali dengan pelatihan bagaimana memproduksi pangan baik oleh para pengusaha kantin yang ada di lingkungan Unpad. Sebanyak 34 pelaku usaha kantin mengikuti pelatihan tersebut.

Baca Juga :  Pemprov Jabar Tawarkan EBT dan UMKM Pada Kedubes Perancis

Usai mengikuti pelatihan, peserta kemudian diikutsertakan ke dalam pelatihan tahap kedua yang digelar pada 2021. Pada tahap ini, peserta melakukan praktik langsung bagaimana memproduksi produk pangan yang halal dan thayyib.

Mulai dari pemilihan bahan baku produk yang halal, penggunaan alat pendukung, hingga proses produksi yang sesuai dengan standar halal.

Souvia menjelaskan, dari 34 pelaku usaha tersebut, terpilih delapan pelaku usaha yang memenuhi kriteria untuk menjadi mitra dalam pengelolaan kantin halal di Unpad.

Berita Terkait

UPI Pertahankan Peringkat 1 di Indonesia dalam Bidang Pendidikan pada QS World University Rankings by Subject 2025
KAI Commuter Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Angkutan Lebaran 2025 Oleh KAI Group
Menteri Perhubungan, Kakorlantas Polri, dan Direktur Utama PT Jasa Raharja Tinjau Command Center KM 29 serta Gelar Doa Bersama untuk Kelancaran Operasi Ketupat 2025
Pulang Kampung Aman dan Nyaman, Bima Arya Apresiasi Kesiapan Mudik Pemkot Bandung
Farhan Tegaskan Tempat Hiburan Malam Harus Tutup Selama Ramadan
Komitmen Tingkatkan Kinerja Halal : Bio Farma Terima Sertifikat Halal Vaksin BCG dari BPJPH
Tim FKLL Kab. Indramayu Lakukan Peninjauan Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) di Kawasan Griya Asri Jatibarang Kab. Indramayu
Jasa Raharja Bogor & Dishub Gelar Ramp Check & Tes Kesehatan Pengemudi Bus di Terminal Cileungsi

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 17:09 WIB

Keutamaan Puasa di Bulan Ramadan: Meraih Keberkahan dan Pahala Berlimpah

Jumat, 28 Februari 2025 - 11:07 WIB

Menyiapkan Diri Menjelang Ramadan: Tips agar Ibadah Lebih Optimal

Kamis, 15 Agustus 2024 - 06:03 WIB

Pelarangan Jilbab Paskibraka, DPP Gema Keadilan sebut itu pelecehan Pancasila

Jumat, 28 Juni 2024 - 18:03 WIB

Bey Machmudin Dampingi Menteri Zulkifli Hasan Resmikan Masjid Al-Ihsan Bandung

Senin, 3 Juni 2024 - 14:40 WIB

Bey Machmudin Sebut Peran Tim Pemeriksa Kesehatan Hewan Pastikan Hewan Kurban Sesuai Syariat Islam

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:11 WIB

Bey Machmudin Lepas Keberangkatan Jemaah Haji Kloter Pertama Embarkasi Jakarta-Bekasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 10:31 WIB

Bey Machmudin Lepas Keberangkatan Jemaah Haji dari Bandara Kertajati

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:01 WIB

Sekda Herman Suryatman Sebut MTQ Perkuat Ukhuwah Islamiah

Berita Terbaru