Indeks Kebebasan Pers Jabar 2023 Peringkat Dua Nasional

- Publisher

Kamis, 19 Oktober 2023 - 18:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG – Indeks Kebebasan Pers (IKP) Provinsi Jawa Barat 2023 naik signifikan sebesar 1,49 poin.

Kenaikan ini membawa IKP Jabar melompat dari urutan delapan pada 2022 menjadi urutan dua tahun ini.

Hal ini disampaikan dalam sosialisasi hasil survei IKP tahun 2023, di Kota Bandung, Kamis (19/10/2023) oleh Dewan Pers.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Survei Indeks IKP 2023 telah selesai dan hasilnya sudah diumumkan pada akhir Agustus 2023.

Baca Juga :  Jelang KTT G20 PLN UID Jawa Barat Jual Renewable Energy Certificate dan Akuisisi Pembangkit Listrik Milik Industri Rokok

Menurut Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jabar Ika Mardiah, Pemdaprov terus berusaha agar IKP di Jabar semakin baik dan meningkat di tengah tantangan kebebasan pers pada era digital.

Kenaikan IKP Jabar menunjukkan ada peningkatan literasi di masyarakat dan juga kalangan jurnalis yang semakin mudah dalam mendapatkan informasi dalam menulis berita di Jabar.

Pemdaprov Jabar juga aktif dalam meningkatkan kapasitas jurnalis di antaranya dengan mendorong dan membantu jurnalis di Jabar mengikuti Uji Kompetensi Wartawan (UKW).

Baca Juga :  Terbukti Berhasil, Ridwan Kamil Ingin OPOP Dilanjutkan ke Tingkat Nasional

“Ada kepentingan dari Pemdaprov Jabar untuk memberikan dan melindungi informasi yang diterima masyarakat. Salah satunya dengan peningkatan kapasitas dan profesionalisme penulis berita atau jurnalis melalui UKW,” jelas Ika.

Hasil survei Dewan Pers menunjukkan nilai IKP nasional tahun ini 71,57 turun
signifikan, 6,30 poin, dibanding tahun lalu yang mencapai 77,88.

Berikan Komentarmu

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Jasa Raharja Raih Penghargaan Annual Report Award 2022
Jasa Raharja Launching Buku Pedoman Perawatan Korban Kecelakaan Lalu Lintas Bagi Seluruh Rumah Sakit di Indonesia
Cek Kesiapan PAM Nataru di Jalur Ketapang-Gilimanuk, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas
Jasa Raharja Dukung Korlantas Polri Gelar Sosialisasi Aplikasi SIGNAL Tingkatkan Kecepatan Layanan dan Kepatuhan Pembayaran Pajak Kendaraan
Kepala Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Menghadiri Pembukaan GIIAS di Kota Bandung
Melalui Safety Riding dan Safety Campaign, Jasa Raharja Dorong Tokoh Adat Denpasar Jadi Agen Keselamatan Berlalu Lintas
Jelang Tutup Tahun, PT INTI Kebut Kolaborasi Strategis Termasuk Eksekusi LoI di Barcelona
Jasa Raharja dan Polres Lumajang Percepat Penyerahan Santunan Korban Kecelakaan Minibus yang Tertabrak Kereta Api di Lumajang

Berita Terkait

Rabu, 29 November 2023 - 15:27 WIB

Tingkatkan Kesadaran Dalam Berlalu Lintas, Jasa Raharja Lakukan Giat PPKL di SMA Negeri 4 Kota Sukabumi

Selasa, 28 November 2023 - 16:13 WIB

Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Menghadiri Rapat Koordinasi Tim Pembina Samsat Kabupaten Bandung I Soreang

Selasa, 28 November 2023 - 14:47 WIB

Rumah Sakit Rekanan Jasa Raharja Ikuti Launching Diagnosis Cedera, Formularium dan Kompendium Medis Nasional Jasa Raharja

Senin, 27 November 2023 - 17:30 WIB

Jasa Raharja Bersama Polresta Bandung Kampanyekan Keselamatan Lalu Lintas di PT Ceres

Senin, 27 November 2023 - 14:03 WIB

Jasa Raharja Bandung Sukseskan Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu lintas di Lingkungan Sekolah

Senin, 27 November 2023 - 12:56 WIB

Jasa Raharja Hadiri FGD Sosialisasi Rencana Umum Nasional Keselamatan 2021-2040 dan Rencana Aksi Keselamatan

Minggu, 26 November 2023 - 21:00 WIB

Rayakan Milangkala Pertama, Putra Siliwangi Harap Terus Berkontribusi Bagi Masyarakat

Minggu, 26 November 2023 - 16:00 WIB

Ridwan Kamil Komandoi TKD Jabar, Menangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024

Berita Terbaru

Berita Ekonomi

Kurang 1 Bulan Jelang Nataru, 39 ribu Tiket KA Terjual di Daop 2 Bandung

Selasa, 28 Nov 2023 - 14:24 WIB