11.000 Pencari Kerja Kunjungi Job Fair Kota Bandung

- Publisher

Selasa, 20 Juni 2023 - 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG — Antusias warga mengikuti Job Fair yang digelar Dinas Tenaga Kerja Kota Bandung cukup tinggi. Hal itu terbukti dengan sebanyak 11.467 orang mendaftarkan diri untuk mengikuti Job Fair yang digelar di Kiara Artha Park, 20-21 Juni 2023.

Tak hanya itu, pantauan Humas Kota Bandung, para peserta yang akan mengikuti job fair mengantre untuk memasukan lamarannya sejak pagi hari.

Aura (19), sengaja mendaftar untuk mencari pekerjaan di Job Fair tersebut. Aura yang lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) mendaftar ke perusahaan ritel.

“Aku baru ikut (Job Fair) pertama kali. Aku baru lulus SMA,” katanya di sela-sela kegiatan Job Fair 2023, di Kiara Artha Park, Selasa 20 Juni 2023.

Menurutnya, mendaftarkan diri untuk masuk ke Job Fair sangat mudah, hanya memasukan beberapa data saja.

“Daftarnya nggak ribet, sangat mudah. Aku daftar ke Alfa Mart, Indomart,” katanya yang asli Warga Parakan Saat, Kiaracondong Kota Bandung.

Baca Juga :  Tips Membeli Tiket KA Pada Masa Angkutan Natal dan Tahun Baru 2024

Di tempat yang sama, Rizky Maulana (19) mengaku memanffatkan momen Job Fair untuk melamar kerja di perusahaan ritel.

“Saya baru lulus. Saya apply ke Yomart bagian gudang,” ujarnya.

Sedangkan Salwa, warga Kiaracondong berharap diterima oleh perusahaan yang dilamarnya.

“Semoga diterima di perusahaan yang saya lamar,” katanya yang lulusan SMK Farmasi Industri itu.

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

RMA Indonesia Luncurkan Ford Everest Sport 4×2 di Bandung, Tawarkan Harga Khusus dan Fokus pada Kebutuhan Konsumen
Stasiun Karawang Jadi Primadona Baru Saat Musim Libur
Pasar Kreatif Store Bandung Kini Hadir di Paris van Java Mal
Pekanbaru jadi pusat ekspansi Ford di Sumatera, hadirkan kendaraan tangguh untuk menjawab kebutuhan medan berat dan dunia usaha
Bingung Hitung Tagihan Listrik? Begini Cara Mudahnya!
Gubernur Jabar Tunjuk Mardigu dan Helmi Yahya Jadi Komisaris Independen BJB
Jabar Reaktivasi Jalur Kereta Api Dukung Pariwisata
Gubernur Jawa Barat Kunjungi Museum Batutulis, Tegaskan Komitmen Revitalisasi dan Penguatan Edukasi Sejarah

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 11:28 WIB

Terkait SPMB, Pemkot Bandung Tunggu Regulasi Final

Minggu, 20 April 2025 - 08:52 WIB

Kota Bandung Gaungkan Inklusivitas di Hari Peduli Autisme

Kamis, 17 April 2025 - 15:49 WIB

Wagub Jabar Dorong Pemerataan PTS di Seluruh Wilayah

Kamis, 10 April 2025 - 15:01 WIB

UPI Umumkan Bakal Calon Rektor, Ketua MWA Tegaskan Tahapan Berjalan Transparan dan Profesional

Sabtu, 29 Maret 2025 - 21:33 WIB

Ramadan FPEB UPI 2025: Momentum Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 18:40 WIB

UPI Resmi Buka Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru 2025 Jalur SNBT

Selasa, 25 Maret 2025 - 15:56 WIB

UPI Pertahankan Peringkat 1 di Indonesia dalam Bidang Pendidikan pada QS World University Rankings by Subject 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:53 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Gelar Ngabuburit PPKL di Daerah Rawan Laka, Gandeng Pengajar SMK Negeri 2 Purwakarta

Berita Terbaru

Berita Daerah

Pemkot Bandung Siapkan Standar Pelayanan untuk Daycare

Senin, 21 Apr 2025 - 12:27 WIB

Pendidikan

Terkait SPMB, Pemkot Bandung Tunggu Regulasi Final

Senin, 21 Apr 2025 - 11:28 WIB

Chat Icon