Sumedang Diundang pada Ajang Pameran Produk Indonesia di Helsinki Tahun 2023

- Publisher

Rabu, 23 November 2022 - 20:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FINLANDIA – Kemitraan dengan pihak luar negeri merupakan salah satu kanal penting bagi Pemerintah Daerah Kabupaten Sumedang dalam mendukung pembangunan.

Hal tersebut diperlukan guna membuka beragam kesempatan kolaborasi maupun promosi ragam potensi unggulan di Kabupaten Sumedang.

Salah satu peluang yang ditangkap  Pemkab Sumedang adalah undangan Duta Besar Indonesia untuk Finlandia agar Sumedang ikut serta dalam ajang Pameran Produk Indonesia di Finlandia 2023 mendatang.

Duta Besar Indonesia untuk Finlandia Ratu Silvy Gayatri menyampaikan, Pameran Dagang Indonesia ini rencananya akan digelar pada bulan Juni di Kota Helsinki Finlandia pada bulan Juni tahun 2023.

Untuk itu, kata dia, Sumedang diminta menyiapkan berbagai produk unggulan yang bisa menembus pasar Finlandia dan Eropa seperti Kerajinan, makanan olahan dan lainnya.

“Sementara ini komoditas yang masuk langsung ke Finlandia dari Indonesia sangat terbatas (hanya Kopi). Melalui pameran tersebut, diharapkan akan ada terobosan pasar,” ujarnya.

Baca Juga :  Waspada cuaca ekstrim sepekan kedepan

Gayung pun bersambut, Bupati Sumedang H. Dony Ahmad Munir yang kala itu didampingi Sekda Herman suryatman dalam agenda benchmarking ke Finlandia langsung memberikan respon positif.

Pihaknya berencana, akan menyiapkan keikutsertaan Kabupaten Sumedang pada ajang Pameran Produk Indonesia di Helsinki  berkoordinasi dan bersinergi dengan Pemerintah Provinsi Jawa Barat.

Berita Terkait

Jasa Raharja, Korlantas POLRI, dan Akademisi UGM Bahas Penguatan Jaminan Perlindungan Korban Kecelakaan Lalu Lintas Jalan dan Angkutan Jalan
Jasa Raharja dan Korlantas POLRI Lakukan Survei Jalur Tol Cipularang, Periksa Titik Rawan dan Berikan Rekomendasi Perbaikan Jalan
Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Survei Jalur Tol Trans Jawa, Pastikan Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 2025
Komite III DPD RI Gelar Rapat Dengar Pendapat dengan Jasa Raharja, Bahas Integrasi Jaminan Sosial bagi Korban Kecelakaan
Jasa Raharja Santuni Seluruh Korban Kecelakaan Lalu Lintas di GTO Ciawi 2
Operasi Khusus Perusahaan Jasa Raharja Purwakarta Bersama Tim Pembina Samsat Purwakarta
Upaya Meminimalisir Risiko Kecelakaan, Jasa Raharja Karawang Gelar Pengobatan Gratis di Terminal Tanjungpura
Jasa Raharja Sukabumi Adakan Forum Komunikasi Lalu Lintas Dengan SatLantas Polres Cianjur

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:58 WIB

Pembinaan dan Sosialisasi Divisi Human Capital PT Jasa Raharja di Kantor Wilayah Utama Jawa Barat

Selasa, 11 Februari 2025 - 08:56 WIB

Jasa Raharja Bandung Terlibat dalam Operasi Khusus ‘Samper Teman’ Tindak Lanjuti Tunggakan Pajak Kendaraan

Senin, 10 Februari 2025 - 21:50 WIB

Jasa Raharja Bandung Terlibat dalam Rapat Persiapan Operasi Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor

Senin, 10 Februari 2025 - 16:19 WIB

Jasa Raharja Perwakilan Sukabumi Melaksanakan Forum LLAJ Tingkat Kota Sukabumi

Senin, 10 Februari 2025 - 13:15 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Turut Serta dalam Operasi Pajak Kendaraan Bermotor

Senin, 10 Februari 2025 - 10:14 WIB

Jasa Raharja Cabang Cirebon Turut Serta Dalam Kegiatan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lodaya 2025

Senin, 10 Februari 2025 - 10:12 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lodaya 2025 di Polres Subang

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:09 WIB

Perkuat Koordinasi, Jasa Raharja Sukabumi Anjangsana ke Unit Gakkum Polres Cianjur

Berita Terbaru