Sekda Herman Suryatman Lakukan “Soft Opening” Karya Kreatif Jawa Barat dan Pekan Kerajinan Jawa Barat 2024

- Publisher

Sabtu, 22 Juni 2024 - 18:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG — Pemda Provinsi Jabar bersama Bank Indonesia Jawa menggelar pameran Karya Kreatif Jawa Barat (KKJ). KKJ merupakan rangkaian menuju Pekan Kerajinan Jawa Barat (PKJB) 2024.

Soft Opening KKJ-PKJB 2024 dilaksanakan di Pelataran Atrium Braga City Walk, kawasan BEKEN (Braga Bebas Kendaraan), Sabtu (22/6/2024), yang juga sebagai penanda awal dimulainya seluruh rangkaian KKJ-PKJB.

Ajang KKJ-PKJB 2024 akan dilaksanakan selama tiga hari, yakni pada tanggal 28-30 Juni 2024, di Trans Convention Center dan Atrium Mall TSM Bandung.

Herman berharap ajang KKJ-PKJB akan memberikan dampak bagi perekonomian di Jabar.

“Jangan pas pelaksanaan saja, ini harus berlanjut paling tidak sampai akhir tahun 2024, memberikan dorongan pertumbuhan ekonomi. Kegiatan ini setidaknya menjadi salah satu jawaban dan menjadikannya sebagai momentum,” ujarnya.

Herman menambahkan,UMKM di Jabar harus naik kelas, dari ultra mikro menjadi mikro bahkan menjadi menengah.

Salah satunya dengan meminta perbankan memberikan kemudahan kredit dengan bunga rendah agar tidak terjerat pinjaman online (pinjol) atau bank emok.

“Kami merencanakan membuat kredit caang untuk membantu masyarakat Jabar. Pembiayaan murah kepada UMKM sebagai upaya mencegah masyarakat meminjam pinjol dan bank emok yang bunganya mencekik,” tuturnya.

Baca Juga :  HLF MSP & IAF 2024: PTDI Tanda Tangani Sejumlah Perjanjian, Salah Satunya Kontrak Penjualan Pesawat N219

Deputy Kepala Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Jabar Muslimin Anwar mengatakan, triwulan III perekonomian Jabar akan semakin membaik mengingat banyak kegiatan ekonomi yang bakal berlangsung di Jabar, salah satunya KKJ-PKJB 2024.

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

KAI Commuter Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Angkutan Lebaran 2025 Oleh KAI Group
Komitmen Tingkatkan Kinerja Halal : Bio Farma Terima Sertifikat Halal Vaksin BCG dari BPJPH
Wabup Buka Bazar Tebus Murah TerdePAN
Pelayanan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor dan SWDKLLJ Secara Jemput Bola di PT Dirgantara Indonesia
PT Jasa Raharja Kanwil Utama Jawa Barat Kunjungi KCIC dan KCI untukPerkuat Sinergi
Jasa Raharja Bekasi Proaktif mendatangi Tempat Kejadian Kecelakaan dan Rumah Ahli Waris untuk Kepastian Jaminan dan Tepat Penerima Santunan
Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara Jasa Raharja Cabang Bandung dengan Blue Bird dan Big Bird Kota Bandung
Motorola Kembali ke Indonesia, Luncurkan moto g45 5G dengan Harga Spesial Ramadan

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 17:09 WIB

Keutamaan Puasa di Bulan Ramadan: Meraih Keberkahan dan Pahala Berlimpah

Jumat, 28 Februari 2025 - 11:07 WIB

Menyiapkan Diri Menjelang Ramadan: Tips agar Ibadah Lebih Optimal

Kamis, 15 Agustus 2024 - 06:03 WIB

Pelarangan Jilbab Paskibraka, DPP Gema Keadilan sebut itu pelecehan Pancasila

Jumat, 28 Juni 2024 - 18:03 WIB

Bey Machmudin Dampingi Menteri Zulkifli Hasan Resmikan Masjid Al-Ihsan Bandung

Senin, 3 Juni 2024 - 14:40 WIB

Bey Machmudin Sebut Peran Tim Pemeriksa Kesehatan Hewan Pastikan Hewan Kurban Sesuai Syariat Islam

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:11 WIB

Bey Machmudin Lepas Keberangkatan Jemaah Haji Kloter Pertama Embarkasi Jakarta-Bekasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 10:31 WIB

Bey Machmudin Lepas Keberangkatan Jemaah Haji dari Bandara Kertajati

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:01 WIB

Sekda Herman Suryatman Sebut MTQ Perkuat Ukhuwah Islamiah

Berita Terbaru