Resmi! TPA Darurat Cicabe Kembali Ditutup

- Publisher

Senin, 22 Mei 2023 - 10:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG — Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung kembali menutup TPA darurat Cicabe. Hal itu seiring dengan kembali normalnya operasional TPA Sarimukti.

“Cicabe tutup lagi. Karena penanganan di Sarimukti sudah normal lagi. Sudah bisa dilakukan 240-250 ritasi, artinya kondisi membaik,” ujar Plh Wali Kota Bandung, Ema Sumarna di Balai Kota Bandung, Senin 22 Mei 2023.

Ema mengakui, masih ada 9 tempat pembuangan sementara (TPS) yang masih kelebihan kapasitas. Sebelumnya, dari 135 TPS ada sebenyak 55 TPS yang kebebihan kapasitas.

“Alhamdulilah mendekati normal, Kota Bandung tidak dalam kondisi darurat sampah. Sekarang hanya 9 TPS yang overload,” ujar Ema.

Meskipun demikian, Ema menuturkan, Pemkot Bandung terus berupaya mewujudkan Kawasan Bebas Sampah (KBS) dengan penanganan sampah dari rumah.

Baca Juga :  O2SN dan FLS2N Tingkat Kabupaten Sumedang Digelar Selama Tiga Hari

“Kita terus membangun KBS, itu biasanya ada di RW. Kita ada 1.594 RW , sudah 150 RW area KBS. Banyak sekali untuk menjadi percontohan seperti RW 2 Cipamokolan, juga wilayah lainnya,” tutur Ema.

Oleh karenanya, Ema mengapresiasi sejumlah RW yang mampu berkolaborasi juga soliditas menangani sampah di wilayah masing-masing.

“RW bersama pemerintah membangun Kota Bandung lebih baik,” katanya.

Penulis : Apun

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Tim Pembina Samsat Soreang MelaksanakanKegiatan Operasi Khusus Untuk TingkatkanPendapatan Pajak Kendaraan Bermotor dan SWDKLLJ
Lakukan Sinergi, Direktur Operasional Jasa Raharja Audiensi Bersama Pj Gubernur Jawa Barat
Dalam Rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional Jasa Raharja Purwakarta Melakukan Giat MUKL di di Terminal Tipe A Subang
Intensifkan Penerimaan IWKBU, Jasa RaharjaSukabumi Lakukan Uji Petik dan Glorifikasi JR Safety Road
Tim Pembina Samsat Rancekek Gelar Operasi Gabungan Untuk Optimalkan Kepatuhan Masyarakat Dalam Membayar Pajak Kendaraan Bermotor
Kepala Perwakilan Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Peringatan Hari Perhubungan Nasional
Jasa Raharja Tasikmalaya Hadiri Anev Penanganan Ruas Jalan Rawan Laka
Jasa Raharja Purwakarta Berikan Voucher dan Souvenir Kepada Pengendara yang Taat Bayar Pajak Kendaraan

Berita Terkait

Jumat, 13 September 2024 - 13:20 WIB

Tim Pembina Samsat Soreang MelaksanakanKegiatan Operasi Khusus Untuk TingkatkanPendapatan Pajak Kendaraan Bermotor dan SWDKLLJ

Jumat, 13 September 2024 - 11:17 WIB

Lakukan Sinergi, Direktur Operasional Jasa Raharja Audiensi Bersama Pj Gubernur Jawa Barat

Kamis, 12 September 2024 - 14:12 WIB

Dalam Rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional Jasa Raharja Purwakarta Melakukan Giat MUKL di di Terminal Tipe A Subang

Kamis, 12 September 2024 - 13:10 WIB

Intensifkan Penerimaan IWKBU, Jasa RaharjaSukabumi Lakukan Uji Petik dan Glorifikasi JR Safety Road

Kamis, 12 September 2024 - 11:08 WIB

Kepala Perwakilan Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Peringatan Hari Perhubungan Nasional

Kamis, 12 September 2024 - 09:14 WIB

Jasa Raharja Tasikmalaya Hadiri Anev Penanganan Ruas Jalan Rawan Laka

Rabu, 11 September 2024 - 16:39 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Berikan Voucher dan Souvenir Kepada Pengendara yang Taat Bayar Pajak Kendaraan

Rabu, 11 September 2024 - 15:42 WIB

Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Soreang Gelar Operasi Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor

Berita Terbaru