Jasa Raharja Indramayu Turut Serta Dalam Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin Lodaya 2022

- Publisher

Jumat, 16 Desember 2022 - 10:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDRAMAYU – Menghadapi Perayaan Natal dan Tahun Baru 2023, Pada hari Jum’at, 16 Desember 2022 Kepala Jasa Raharja Perwakilan Indramayu, Manggala Aji Mukti didampingi Staf Administrasi Sigit Sutrisno menghadiri undangan “Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Tingkat Menteri Bersama Kapolri Via Video Conference” bertempat di Ruang Rapat Patria Tama Polres Indramayu. Rapat Koordinasi ini merupakan salah satu upaya untuk memaksimalkan kesiapan dari seluruh element / Instansi terkait agar Pengamanan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023, dapat berjalan dengan tertib, nyaman, aman dan lancar.

Baca Juga :  Segarnya berendam di Curug Cipanas Nagrak Lembang !!!

Rakor ini merupakan bagian dari persiapan dalam menghadapi Natal dan Tahun Baru seperti kelancaran arus lalu lintas, keamanan saat ibadah, kenyamanan di tempat wisata dan harga kebutuhan pokok. Untuk mengantisipasi Nataru 2022-2023, seluruh stakeholder yang tergabung dalam Lintas Sektoral Lalu Lintas dan Angkutan Jalan sepakat untuk melaksanakan upaya-upaya preventif untuk mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas. Salah satu upaya yang akan dilakukan secara masif adalah melakukan kegiatan Ramp Check untuk kendaraan angkutan umum dan pemasangan spanduk himbauan di titik rawan laka lantas.

Baca Juga :  Besok Presiden Jokowi Bakal Ujicoba KCJB, Ini Kata Pj Gubernur Jabar

Diharapkan dengan upaya-upaya yang dilakukan secara konsisten dan berkesinambungan dapat meminimalisir tingkat kecelakaan lalu lintas khususnya di wilayah Provinsi Jawa Barat.
Jasa Raharja selaku Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus selalu mendukung dan berinovasi guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikan Komentarmu

Berita Terkait

Tingkatkan Kepatuhan Wajib Pajak, Tim Pembina Samsat Kabupaten Sukabumi I Cibadak Gelar Operasi Khusus
Tim Pembina Samsat Kabupaten Garut Beri Apresiasi Kepada Wajib Pajak
Tekan Angka Kecelakaan, Jasa Raharja Purwakarta dan Subang  kembali Gelar Rapat FKLL
HUT Ke-78 KAI, Dengan Semangat Bersatu, Menuju KAI Baru, Untuk Indonesia Maju
Jasa Raharja Perwakilan Sukabumi Kembali Selenggarakan Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Angkutan Jalan
Jasa Raharja Perwakilan Tasikmalaya Giat Uji Petik Di Pelabuhan Penyebrangan LLASDP Kalipucang
Pastikan Keterjaminan Penumpang, Jasa Raharja Lakukan Uji Petik di Terminal Cileunyi Kabupaten Bandung
Jasa Raharja Raih Dua Penghargaan di Ajang Infobank 12th Sharia Award 2023
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 29 September 2023 - 22:15 WIB

Rangkaian HUT ke-78, KAI Gelar Tabur Bunga di TMP Cikutra

Selasa, 26 September 2023 - 14:20 WIB

PN Bandung Eksekusi 39 Objek Tanah dan Bangunan di Kawasan Jatayu Sebagai Tindak Lanjut Permohonan PT KAI (Persero) Daop 2 Bandung

Minggu, 24 September 2023 - 19:50 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Ikuti Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan Bersama BPTD Kelas II Jawa Barat Dan Dirjen Hubdat

Sabtu, 23 September 2023 - 19:39 WIB

Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Tertabrak Truk Trailer di Exit Tol Bawen Semarang

Kamis, 21 September 2023 - 12:36 WIB

OJK panggil Adakami klarifikasi informasi di media sosial

Rabu, 20 September 2023 - 20:08 WIB

TB Hasanuddin Nilai, Gugatan Aturan Pensiun Oleh Panglima TNI Tidak Etis

Sabtu, 16 September 2023 - 08:24 WIB

Kriyanusa 2023 : UMKM  Pertamina Siap Naik Kelas Masuki Pasar Global

Jumat, 15 September 2023 - 18:43 WIB

Turunkan Angka Kecelakaan, Jasa Raharja dan Polda Maluku Ajak Masyarakat Jadi Pelopor Keselamatan Berlalu Lintas

Berita Terbaru

Berita Ekonomi

Rangkaian HUT ke-78, KAI Gelar Tabur Bunga di TMP Cikutra

Jumat, 29 Sep 2023 - 22:15 WIB

Berita Daerah

Tim Pembina Samsat Kabupaten Garut Beri Apresiasi Kepada Wajib Pajak

Jumat, 29 Sep 2023 - 15:51 WIB

Yulianto Suharto
Dosen Sekolah Bisnis dan Manajemen – Institut Teknologi Bandung
Center for Innovation, Entrepreneurship and Leadership (CIEL).

Berita Ekonomi

OPINI: Menimbang Perlunya Proteksi dan Adaptasi dalam Era Digital

Kamis, 28 Sep 2023 - 16:48 WIB