Jasa Raharja dan Polda Jabar Sinergi Dalam Pelayanan Bagi Korban Laka Lantas

- Publisher

Senin, 5 Desember 2022 - 17:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG – Jasa Raharja bersama Forum Lalu Lintas melakukan Kajian Titik Black Spot. Sebagai bagian dari kegiatan pencegahan kecelakaan, PT Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat bersama stakeholder terkait di lingkup Provinsi Jawa Barat, melakukan kajian Titik Black Spot Area.

Pada kesempatan tersebut dipaparkan mengenai tata cara perhitungan untuk penetapan Black Spot sehingga tercipta kesamaan standar di semua Polres.

Semoga dengan kegiatan tersebut, dapat memperkuat strategi pencegahan kecelakaan khususnya di wilayah Provinsi Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan Kajian Titik Black Spot dan Penanganan Laka Lantas Kepada Anggota Polres dan Polda se Jawa Barat ini dilaksanakan di Aula Polda Jawa Barat.

Baca Juga :  Jasa Raharja Turut dalam Persiapan Launching Samsat Digital Leuwi Panjang

Pada kesempatan tersebut PT Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat, melalui Eko Prasetyo selaku Kepala Sub Bagian Pelayanan menjadi salah satu pemateri terkait penguatan sinergi dalam pelayanan santunan bagi korban kecelakaan lalu lintas. Pada kesempatan itu pula dilaksanakan penyerahan Sarpras secara simbolis kepada Polda Jawa Barat, yang diwakili oleh Kasubdit Gakkum Kompol Lalu Wira Sutriana, yang disaksikan langsung oleh Kasubditkamsel AKBP Eti Haryati.

Baca Juga :  Jasa Raharja Jawa Barat Laksanakan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila

Diharapkan dengan kegiatan tersebut, dapat memperkuat Sinergi antara PT Jasa Raharja dengan Kepolisian dalam pelaksanaan pelayanan santunan dan pencegahan kecelakaan Lalu Lintas.

PT Jasa Raharja merupakan anggota holding BUMN perasuransian dan penjaminan atau disebut Indonesia Financial Group (IFG) yang diberikan mandat untuk mengelola Dana Pertanggungan Wajib Kecelakaan Penumpang dan Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan.Jasa Raharja berkomitmen dalam memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan korban kecelakaan lalu lintas jalan.

Berita Terkait

Jasa Raharja dan Tim Pembina Samsat SoreangSosialisasikan Pemutihan Denda PKB dan SWDKLLJ Kepada Komunitas Ojeg Online
Wujud Sinergi dan Kolaborasi, Jasa RaharjaSukabumi Gelar Rapat Bersama Kepala P3D Wilayah Kerja Perwakilan Sukabumi
Jasa Raharja & Tim Pembina Samsat Kabupaten Bogor Sosialisasikan Program Pemutihan Kendaraan Bermotor 2024 di Radio Teman FM
Kepala Jasa Raharja Bogor Kunjungi Kantor Samsat Wilayah Kerja, Bahas Pemutihan Pajak Jawa Barat
Sinergitas Rapat FKLLAJ di Perlintasan Kereta Api Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Wilayah Kabupaten Sukabumi
Jasa Raharja Turut Dalam Sosialisasi Program Relaksasi Pemutihan Denda PKB dan Denda SWDKLLJ
Jasa Raharja Sukabumi Bersama Dengan Mitra Kerja Laksanakan Kegiatan Survey Daerah Perlintasan Kereta
Bantuan Tanggap Darurat Bencana Gempa Kertasari Wujud Kepedulian Jasa Raharja Melalui Program TJSL
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Jasa Raharja dan Tim Pembina Samsat SoreangSosialisasikan Pemutihan Denda PKB dan SWDKLLJ Kepada Komunitas Ojeg Online

Selasa, 8 Oktober 2024 - 11:28 WIB

Wujud Sinergi dan Kolaborasi, Jasa RaharjaSukabumi Gelar Rapat Bersama Kepala P3D Wilayah Kerja Perwakilan Sukabumi

Selasa, 8 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Jasa Raharja & Tim Pembina Samsat Kabupaten Bogor Sosialisasikan Program Pemutihan Kendaraan Bermotor 2024 di Radio Teman FM

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:59 WIB

Sinergitas Rapat FKLLAJ di Perlintasan Kereta Api Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Wilayah Kabupaten Sukabumi

Senin, 7 Oktober 2024 - 13:49 WIB

Jasa Raharja Turut Dalam Sosialisasi Program Relaksasi Pemutihan Denda PKB dan Denda SWDKLLJ

Senin, 7 Oktober 2024 - 12:38 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Bersama Dengan Mitra Kerja Laksanakan Kegiatan Survey Daerah Perlintasan Kereta

Senin, 7 Oktober 2024 - 11:29 WIB

Bantuan Tanggap Darurat Bencana Gempa Kertasari Wujud Kepedulian Jasa Raharja Melalui Program TJSL

Senin, 7 Oktober 2024 - 09:52 WIB

Insan Jasa Raharja Perwakilan Sukabumi LakukanSosialisasi Pemutihan Pajak

Berita Terbaru