Jasa Raharja Kembali Buka Layanan Kesehatan di Kantor Induk Samsat Kota Bekasi

- Publisher

Minggu, 25 Juni 2023 - 15:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEKASI – Jasa Raharja Perwakilan Bekasi melalui M Reza Paschal melaksanakan Pelayanan Kesehatan Gratis di Samsat Kota Bekasi dengan menyediakan konsultasi dengan dokter dan disediakan pula obat-obatan yang dibutuhkan.

“Pelayanan kesehatan gratis ini dilaksanakan membantu pemeriksaan awal bagi wajib pajak sembari menunggu proses kesamsatan” kata Kepala Perwakilan PT Jasa Raharja Bekasi Priatmodjo.

Sementara Penanggung jawab PT Jasa Raharja Samsat Kota Bekasi Aditya Andri
Mulya, mengatakan pihaknya telah berupaya dengan adanya pelaksanaan pelayanan
kesehatan gratis ini dapat dirasakan manfaatnya untuk wajib pajak.

“Ini adalah langkah yang baik untuk membantu masyarakat yang membutuhkan akses ke layanan kesehatan dan pelayanan terhadap wajib pajak,” ujarnya.

Aditya berharap,Dengan menyediakan layanan kesehatan gratis, diharapkan sebagai bentuk penguatan layanan kepada masyarakat melalui interaksi.

“Selain bermanfaat bagi warga, Langkah ini juga dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Jasa Raharja sebagai BUMN yang peduli dengan kesejahteraan masyarakat,” Jelas dia.

Baca Juga :  Bey Machmudin Apresiasi Kodam III Siliwangi dalam Menjaga Lingkungan dan Stabilitas Keamanan di Jabar

Dikatakannya, Jasa Raharja merupakan BUMN yang memiliki peran penting dalam
memberikan perlindungan akibat kecelakaan lalu lintas bagi masyarakat. Dan juga memiliki tanggung jawab dalam memberikan pelayanan publik yang berkualitas dan berkesinambungan.

“Terus berupaya untuk melakukan inovasi dan peningkatan kualitas layanan, serta menjaga kepercayaan masyarakat dengan transparansi dan akuntabilitas yang baik,” pungkasnya.

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja Jabar

Berita Terkait

Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Gelar Upacara Bela Negara
Jasa Raharja Bersama P3DW Purwakarta dan Satlantas Polres Purwakarta melakukan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor Mandiri
Jasa Raharja Bersama Samsat Kota Bandung I Padjajaran Berikan PelayananPerpanjangan Pajak di PT Dirgantara Indonesia
Persiapan Nataru Jasa Raharja bersama Dishubdan Kamsel Satlantas Polres Purwakarta melakukan Ramp Chek Angkutan Umum
Jasa Raharja Cirebon Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas : Transportasi Berkeselamatan dan Kepatuhan Berlalu Lintas
Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Kegiatan Rampcheck Bersama Satlantas Polres Sumedang dan Dinas Perhubungan Kabupaten Sumedang
Kepala Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Turut Serta dalam Rapat Koordinasi Lintas SektoralKesiapan Operasi Lilin Lodaya 2024
Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Rapat Pendataan Potensi Kendaraan Bermotor di Jawa Barat
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 19 Desember 2024 - 14:49 WIB

Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Gelar Upacara Bela Negara

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:46 WIB

Jasa Raharja Bersama P3DW Purwakarta dan Satlantas Polres Purwakarta melakukan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor Mandiri

Rabu, 18 Desember 2024 - 12:36 WIB

Jasa Raharja Bersama Samsat Kota Bandung I Padjajaran Berikan PelayananPerpanjangan Pajak di PT Dirgantara Indonesia

Rabu, 18 Desember 2024 - 09:34 WIB

Jasa Raharja Cirebon Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas : Transportasi Berkeselamatan dan Kepatuhan Berlalu Lintas

Selasa, 17 Desember 2024 - 12:01 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Kegiatan Rampcheck Bersama Satlantas Polres Sumedang dan Dinas Perhubungan Kabupaten Sumedang

Selasa, 17 Desember 2024 - 11:18 WIB

Kepala Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Turut Serta dalam Rapat Koordinasi Lintas SektoralKesiapan Operasi Lilin Lodaya 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:06 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Rapat Pendataan Potensi Kendaraan Bermotor di Jawa Barat

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:47 WIB

Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Indramayu Turut Dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor 2024

Berita Terbaru

Berita Daerah

Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Gelar Upacara Bela Negara

Kamis, 19 Des 2024 - 14:49 WIB