Herman Suryatman Dilantik Jadi Sekda Jabar

- Publisher

Senin, 1 April 2024 - 17:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selama enam bulan mengabdi sebagai Penjabat Gubernur Jabar, Bey melihat kondisi Jabar ke depan harus lebih baik dibandingkan hari ini, maka ia meminta Herman agar lebih optimal dalam menjalankan tugasnya sebagai sekda yang baru.

Kepada seluruh jajaran Pemdaprov Jabar, Bey juga mengajak untuk memberikan dukungan penuh kepada Herman.

“Mari bersama-sama menghadapi tantangan yang ada dengan semangat kebersamaan, kejujuran, menjaga tata kelola pemerintah yang baik dengan integritas tinggi,” ujarnya.

Bey juga mengingatkan Herman dalam menghadapi sejumlah tantangan di Jabar, di antaranya peningkatan kualitas pelayanan publik, menurunkan prevalensi tengkes ( _stunting_ ), tingkat kemiskinan, angka pengangguran, kemudian pengelolaan sampah, transportasi publik hingga mitigasi bencana alam.

“Pengelolaan sampah harus lebih baik, pemanfaatan transportasi publik, menjaga pertumbuhan ekonomi, mengendalikan inflasi hingga mitigasi bencana alam,” ujar Bey.

Baca Juga :  Pengamat Nilai, Pj Gubernur Jabar Kelak Paham Birokrasi

Menyikapi amanah dan dukungan yang diberikan kepadanya sebagai Sekda Jabar, Herman mengungkapkan akan segera bekerja sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya yang diatur undang-undang.

“Yang pertama tentu bersyukur. Hakekatnya ini adalah izin dari Allah SWT. Kemudian apa yang akan saya lakukan, yang pertama merujuk ke tupoksi sebagaimana diatur dalam peraturan Gubernur Jabar,” ungkap Herman.

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Perkuat Koordinasi, Jasa Raharja Sukabumi Anjangsana ke Unit Gakkum Polres Cianjur
Jasa Raharja Jawa Barat Kembali Turut Dalam Giat Pemeriksaan PKB di Samsat Cimahi Bersama Mitra Kerja Terkait
Jasa Raharja Bersama Bapenda & Polresta Tasikmalaya Laksanakan Operasi Khusus ke PT Azka Sejahtera
Samsat Outlet Tritan Point Kota Bandung Pindah Lokasi, Tetap di Area Ruko Tritan Point
Jasa Raharja Gelar Rapat Forum Kecelakaan Lalu Lintas (FKLL) Bersama Stakeholder Kota Tasikmalaya
Jasa Raharja Cirebon Lakukan Survey Kebenaran Kasus Kecelakaan di Kecamatan Sumberjaya
Jasa Raharja Turut Dalam Giat Pemeriksaan PKB di Samsat Kabupaten Bandung I Soreang Bersama Tim Pembina Samsat Jawa Barat
Jasa Raharja Bandung Hadiri Rapat Expose Kegiatan Disiplin Perlintasan di Kota Bandung Selama Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:38 WIB

Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Survei Jalur Tol Trans Jawa, Pastikan Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 2025

Rabu, 5 Februari 2025 - 05:49 WIB

Jasa Raharja Santuni Seluruh Korban Kecelakaan Lalu Lintas di GTO Ciawi 2

Senin, 20 Januari 2025 - 09:44 WIB

KAI Properti Dukung Keberlanjutan Lingkungan melalui Pemasangan Solar Panel di Enam Stasiun Utama

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:47 WIB

Mendikdasmen: Inisiatif Jasa Raharja dan Korlantas Polri Hadirkan Kurikulum Pendidikan Lalu Lintas untuk Pelajar adalah Langkah Awal Membangun Generasi Indonesia Emas 2045

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:10 WIB

Wamen BUMN Dony Oskaria Puji Kolaborasi Tim Pembina Samsat Nasional dalam Meningkatkan Kepatuhan Pajak Kendaraan

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:45 WIB

Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban yang Tertabrak Bus Pariwisata di Kota Batu

Jumat, 3 Januari 2025 - 13:56 WIB

Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Tenggelamnya Speedboat Dua Nona di Tanjung Samala

Kamis, 2 Januari 2025 - 12:07 WIB

Jasa Raharja Catat Penurunan Jumlah Santunan selama Nataru 2024: Dampak Positif dari Sinergi dan Kolaborasi

Berita Terbaru

Open Visit UPI 2025 di Gymnasium Kampus UPI Bandung, Sabtu(8/2).

Pendidikan

UPI Sediakan 11.894 Kuota pada SNPMB 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 12:50 WIB