Bey Triadi Pastikan Dugaan Pungli di Kota Depok Bakal Ditindaklanjuti

- Publisher

Selasa, 12 September 2023 - 16:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

net

net

BANDUNG Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Jawa Barat Bey Triadi Machmudin memastikan akan segera mendalami, terkait adanya dugaan pungutan liar (pungli) yang dilakukan sejumlah SMA dan SMK negeri di Kota Depok.

Dimana pihak sekolah membebankan biaya hingga Rp2,8 juta untuk memenuhi anggaran pendidikan yang diklaim belum sepenuhnya ter-cover melalui bantuan operasional sekolah (BOS).

Baca Juga :  Kunjungan Kerja Kanit Gakkum Polres Tasikmalaya Ke Kantor Pt Jasa Raharja Perwakilan Tasikmalaya

“Belum update. Kita harus cek dulu. Kita harus tahu lebih detail, kita perhatikan juga kesepakatan awal seperti apa,” kata Bey Triadi di Kota Bandung, Selasa 12 September 2023.

Bey Triadi menambahkan, sejatinya pihak sekolah terutama negeri dilarang keras untuk melakukan pungutan terhadap orangtua siswa, seperti peraturan yang telah ditetapkan. Maka dari itu, pihaknya melalui Dinas Pendidikan Jawa Barat akan segera menindaklanjuti polemik ini agar segera teratasi.

“Harusnya gratis, tidak ada pungutan,” tegasnya.

Penulis : Ton

Editor : Maura Dzakiya

Berita Terkait

Didi Sukyadi Dilantik Jadi Rektor UPI 2025–2030: Siap Bawa Kampus Menuju Rekognisi Global
Ahok menjadi dosen tamu SBM ITB, bahas karakter pemimpin ideal masa kini
Pilrek UPI: Prof. Didi Sukyadi Terpilih Jadi Rektor UPI 2025–2030
Tiga Calon Rektor UPI Adu Gagasan di Forum Terbuka, Siap Bawa Kampus Jadi Rujukan Asia 2030
Laptop Merah Putih: Kolaborasi ITB, Axioo, dan Intel Menuju Kemandirian Teknologi Nasional
Ketua Panitia Pilrek UPI: Tiga Besar Calon Rektor UPI Ditetapkan, Public Hearing Digelar 8 Mei
Salah Satu Terduga Joki Terdaftar Mengikuti UTBK di Unpad
Pemkot Bandung Pastikan Kondusifitas Sambut Persib Juara Back To Back

Berita Terkait

Selasa, 10 Juni 2025 - 14:04 WIB

Defend Id Wujudkan Sinergi Nasional Di Ajang Indo Defence 2024 Expo and Forum

Selasa, 10 Juni 2025 - 12:15 WIB

PT INTI (Persero) Lulus Klaster BUMN Titip Kelola, Resmi Gabung di Danantara

Rabu, 28 Mei 2025 - 15:40 WIB

BioNet dan Bio Farma Tandatangani MoU Strategis untukPerluas Akses Vaksin TdaP di ASEAN

Rabu, 28 Mei 2025 - 14:58 WIB

Kolaborasi Len-Mendikti dorong ekosistem riset dan pengembangan teknologi nasional

Sabtu, 24 Mei 2025 - 20:53 WIB

SEI Raih Tiga Penghargaan Atas Komitmen Digitalisasi dan Inovasi Marketing

Rabu, 14 Mei 2025 - 15:53 WIB

168 Ribu Pelanggan Gunakan Kereta Api pada masa libur panjang waisak dari Daop 2 Bandung

Minggu, 11 Mei 2025 - 12:31 WIB

Penumpang KA Commuter Line Garut Malah Diinterogasi Petugas Dianggap Penumpang Liar

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:18 WIB

Laptop Merah Putih: Kolaborasi ITB, Axioo, dan Intel Menuju Kemandirian Teknologi Nasional

Berita Terbaru

Chat Icon