Belajar Digital Services Dari Kota Tallin Estonia

- Publisher

Senin, 28 November 2022 - 18:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TALLIN – Setelah 4 (empat) hari penuh belajar tentang digital services dan pendidikan dari Finlandia, delegasi benchmarking Pemda Kabupaten Sumedang berikutnya mengunjungi Kota Tallin Estonia. Kesempatan pertama benchmarking difokuskan ke Talin Service Center.

“Alhamdulilah kami diterima baik oleh Elle Veltmann, Service Centre Manager. Kalau di Indonesia tempat ini namanya Mal Pelayanan Publik (MPP), yakni tempat pelayanan terpadu satu pintu atau one stop service,” ujar Herman Suryatman, Sekda Kabupaten Sumedang di Tallin Service Center Estonia. Senin (28/11).

Baca Juga :  Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Tabrakan Minibus Di Aceh

“Ada 500 lebih jenis layanan yang diberikan di Tallin Service Center, baik digital maupun manual. Beberapa layanan digital terpopuler di Estonia antara lain Pajak dan Bea Cukai, Portal Pasien, e-File, dan e-Business Register,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ada aplikasi umum yang digunakan untuk memberikan layanan digital tersebut, namanya AKIS (Avalike Kogunemiste Infosusteem). Sebuah platform super aplikasi yang mengintegrasikan semua layanan dalam satu portal. Semua tahapannya dilakukan secara digital dan terintegrasi, mulai dari akses registrasi, proses rekomendasi pada lintas departemen, sampai dengan perizinan dikeluarkan.

Baca Juga :  Pemerintah Jaga Ketersediaan dan Stabilitas Harga Bahan Pokok Jelang Lebaran

“Yang menarik adalah aplikasi AKIS tersebut dibangun oleh programmer sendiri yang merupakan pegawai pemerintah. Team Leadernya adalah Elle Veltmann, yang menerima dan memberikan penjelasan kepada kami,” imbuh Herman.

Lamanya pelayanan tergantung kepada besarnya area, contohnya untuk traffic transportation akan memakan sedikit waktu. Disediakan pula  petugas untuk pendampingan bagi yang tidak mengerti dan mampu menggunakan sarana teknologi informasi.

Berita Terkait

Komitmen Tingkatkan Kinerja Halal : Bio Farma Terima Sertifikat Halal Vaksin BCG dari BPJPH
Selenggarakan Apel PAM Lebaran 2025, PT Jasa Raharja Siagakan Personel di Seluruh Indonesia untuk Hadapi Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025
Harwan Muldidarmawan: Media Berperan Penting Hadirkan Informasi Akurat Selama Mudik Idulfitri 2025
Jasa Raharja Cabang Garut Bersama P3D Wilayah Garut Sambut Kedatangan Tim Saber Pungli, Tegaskan Komitmen Anti Pungutan Liar
PT Jasa Raharja Gelar Mudik Aman Sampai Tujuan 2025, Tak Hanya Gratis, tapi Juga Nyaman dan Berkeselamatan
Jasa Raharja Bogor Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Ketupat Lodaya 2025 untuk Pengamanan Ramadan & Idul Fitri
Dari Acara ‘Mudik Aman, Keluarga Nyaman’: Korlantas POLRI Bersama PT Jasa Raharja dan Stakeholder Lainnya Siap Kawal Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025
Jasa Raharja Dukung Sinergi Kementerian Perhubungan, Kementerian BUMN, dan BUMN Sektor Transportasi dalam Persiapan Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:25 WIB

Tim FKLL Kab. Indramayu Lakukan Peninjauan Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) di Kawasan Griya Asri Jatibarang Kab. Indramayu

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:23 WIB

Jasa Raharja Bogor & Dishub Gelar Ramp Check & Tes Kesehatan Pengemudi Bus di Terminal Cileungsi

Jumat, 21 Maret 2025 - 12:16 WIB

Jasa Raharja Karawang Bersama Mitra Lakukan Ramp Check di Perusahaan Otobus

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:30 WIB

Jasa Raharja Cabang Sukabumi Mengikuti Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446 H Secara Hybrid

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:28 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2025 Di Terminal Tipe A Kota Sukabumi

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:49 WIB

Samsat Ngabuburit “The Last Part”, Jasa Raharja Bogor Tutup Layanan Ramadan di GDC Depok dengan Semangat Taat Pajak

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:29 WIB

Jasa Raharja Kanwil Jabar Bersama Mitra Kerja Terkait, Siapkan Arus Mudik Lebaran dengan MelaksanakanRampcheck di PO Surya Putra

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:04 WIB

Persiapan Menghadapi PAM Lebaran 1446 H – Jasa Raharja Indramayu Bersama Dengan Stakeholder Terkait

Berita Terbaru