SEA Games 2023: Timnas Indonesia Dapat Tiket Ke Semifinal, Tuan Rumah Kamboja Di Ujung Tanduk

- Publisher

Selasa, 9 Mei 2023 - 07:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timnas Indonesia

Timnas Indonesia

KAMBOJA — Timnas Indonesia U 22 berhasil memastikan tiket ke semifinal cabang sepakbola SEA Games 2023. Hal tersebut dipastikan usai Garuda Muda menekuk Timnas Timor Leste 3-0 di Olympic Stadium, Phnom Penh, Minggu 7 Mei 2023. Indonesia kokoh di puncak klasemen Grup A. Armada Indra Sjafri mengumpulkan 9 poin dari 3 pertandingan.

Selisih gol Indonesia juga sangat luar biasa. Fajar Fathur Rahman dkk mencetak 11 gol tanpa sekali pun kebobolan.

Baca Juga :  Dirut Jasa Raharja Sebut Laka 7 Motor Lawan Arus vs Truk di Lenteng Agung Tidak Layak Dapat Santunan

Sementara itu, tuan rumah Timnas Kamboja berada di ujung tanduk. Itu setelah Kamboja kalah 0-2 dari Myanmar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Myanmar ada di posisi kedua dengan 6 poin. Lalu, disusul Kamboja dengan 4 poin. Di laga terakhir Grup A, Rabu 10 Mei 2023, Filipina bertemu Myanmar. Sedangkan Kamboja bertemu Indonesia.

Kamboja wajib menang melawan Indonesia jika masih ingin lolos ke semifinal. Itu pun sembari berharap Myanmar gagal mengalahkan Filipina. Sedangkan Indonesia tinggal butuh hasil imbang melawan Kamboja untuk bisa lolos ke semifinal sebagai juara grup.

Baca Juga :  Gubernur Ridwan Kamil Harap Kereta Cepat Segera Beroperasi

Berikut klasemen Grup A SEA Games Kamboja:

Grup A

(Peringkat, tim, main, menang, seri, kalah, poin)

  1. INDONESIA 3 3 0 0 9
  2. Myanmar 3 2 0 1 6
  3. Kamboja 3 1 1 1 4
  4. Myanmar 4 1 0 3 3
  5. Filipina 3 0 1 2 1

Grup B

  1. Thailand 2 2 0 0 6
  2. Vietnam 2 2 0 0 6
  3. Malaysia 2 1 0 1 3
  4. Singapura 3 0 1 2 1
  5. Laos 3 0 1 2 1
Berikan Komentarmu

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Direktur Utama Jasa Raharja Turut Serta dalam Penutupan Posko Angkutan Mudik Lebaran Terpadu oleh Menteri Perhubungan
Jumlah Santunan Menurun, Dirut Jasa Raharja Ungkap Efektivitas Program Keselamatan dan Penanganan Kecelakaan Periode Mudik 2024
Pastikan Kelancaran Arus Balik di Wilayah Lampung, Jasa Raharja Kemenko PMK, Kemenhub, dan Korlantas Polri Gelar Tinjauan ke Pelabuhan Panjang dan Bakauheni
Dirut Jasa Raharja Gelar Rapat Koordinasi dan Evaluasi Arus Balik Lebaran bersama Menko PMK, Menhub, dan Kapolri, Panglima TNI, dan Kakorlantas Polri di GT Cikatama
Seluruh Korban Kecelakaan di Km 58 Teridentifikasi, Jasa Raharja Serahkan Santunan kepada Ahli Waris
Turut Serta Lepas Arus Balik One Way, Rivan A. Purwantono Imbau Pemudik Kooperatif Ikuti Arahan Petugas
Jasa Raharja, Kemenko PMK, Kemenhub, dan Korlantas Polri Gelar Evaluasi Mudik dan Persiapan Mudik Balik 2024
Jasa Raharja Serahkan Santunan Korban Kecelakaan di KM 370A Tol Batang – Semarang

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 08:41 WIB

Sekda Jabar Targetkan Pendataan Petani Calon Penerima Pompanisasi Rampung Minggu Depan

Sabtu, 20 April 2024 - 06:03 WIB

Sekda Herman Suryatman Dorong BP Cekban dan Rebana Tingkatkan Kinerja

Jumat, 19 April 2024 - 16:54 WIB

Bey Machmudin Ingatkan Dua Tantangan Perempuan Parlemen

Jumat, 19 April 2024 - 09:31 WIB

Jabar Akselerasi Perluasan Areal Tanam Sawah Tadah Hujan melalui Pompanisasi

Kamis, 18 April 2024 - 16:56 WIB

Perkuat Sinergi dan Koordinasi, Kepala Perwakilan Jasa Raharja Purwakarta Silaturahmi dengan LLASDP Cirata dan Gapartel Jangari

Kamis, 18 April 2024 - 14:53 WIB

Jasa Raharja Hadiri Penutupan Posko Angkutan Lebaran 1445 H di Terminal Leuwipanjang

Kamis, 18 April 2024 - 10:23 WIB

Bey Machmudin: Jaga dan Perkuat Nilai-Nilai Kearifan Lokal

Kamis, 18 April 2024 - 09:50 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Gerak Cepat Santuni Ahli Waris Kecelakaan Tragis di Kecamatan Tanjungkerta

Berita Terbaru

Berita Daerah

Sekda Herman Suryatman Dorong BP Cekban dan Rebana Tingkatkan Kinerja

Sabtu, 20 Apr 2024 - 06:03 WIB

Berita Daerah

Bey Machmudin Ingatkan Dua Tantangan Perempuan Parlemen

Jumat, 19 Apr 2024 - 16:54 WIB