Ridwan Kamil Dukung Putusan MK Tentang Sistem Pemilu Proporsional Terbuka

- Publisher

Kamis, 15 Juni 2023 - 20:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyambut positif hasil keputusan Mahkamah Konstitusi yang menolak permohonan uji materi Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum, sehingga sistem pemilu proporsional terbuka tetap berlaku.

Dia mengatakan, sistem tersebut adalah konsekuensi dari demokrasi yang dipilih Indonesia, dimana keterbukaan menjadi hal paling utama. Menurutnya, masyarakat berhak mengetahui dan memilih siapa yang akan menjadi pemimpin mereka.

Baca Juga :  Ini Pesan Ridwan Kamil Pada Pj Gubernur Jabar Bey Triadi Machmudin

“Ridwan Kamil merespon yes, karena di era hari ini memilih orang per orang adalah konsekuensi dari demokrasi yang kita pilih. Mencoblos presiden kan ke orangnya, bukan ke partainya. Gubernur ke orangnya bukan partainya. Bupati dan walikota juga begitu,” ujarnya di Trans Hotel, Kota Bandung, Kamis 15 Juni 2023.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Demikian pula terhadap anggota legislatif kata Emil, yang akan lebih adil jika dipilih dan ditentukan oleh masyarakat, bukan partai politik. Sebab, tak jarang figur kerap memberi keuntungan berupa dukungan bagi parpol itu sendiri.

Baca Juga :  Tingkatkan Pengetahuan dan Pemahaman Berkendara di Jalan Tol, PT Jasa Raharja dan PT Jasa Marga Pasang Stiker Panduan Berkendara di Jalan Tol

“Anggota DPRD kota/kabupaten sampai pusat akan lebih fair kalau dicoblos calon legislatifnya yang otomatis membawa benefit pada partainya. Saya asumsikan keputusannya pemilihan terbuka saya kira itu yang diharapkan, menjadi proses kedewasaan demokrasi kita” tandasnya.

Penulis : Ton

Editor : Maura Dzakiya

Berita Terkait

Jasa Raharja Kampanyekan Aksi Keselamatan denganPemasangan Stiker Reflektor pada Sepeda Motor dalam Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan di Area Samsat Kota Cimahi
Jasa Raharja Indramayu Sosialisasikan Operasi Keselamatan Lodaya Di Pondok Pesantren Al-Bahjah
Jasa Raharja Kampanyekan Aksi Keselamatan dengan Pemasangan Stiker Reflektor pada Sepeda Motor dalam Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan di Kecamatan Soreang
Jasa Raharja Kanwil Utama Jawa Barat Hadirkan Layanan Mobile Unit Kesehatan Lalu Lintas (MUKL) dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Area Samsat Kota Cimahi
Jasa Raharja Indramayu Pastikan Ketepatan Santunan
Jasa Raharja dan Satlantas Polres Purwakarta berkolaborasi dalam Pemasangan Spanduk di Titik Rawan Laka
Jasa Raharja Bersama Samsat Kota Tasikmalaya Gelar Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Alun-Alun Taman Kota
Jasa Raharja Bersama Polres Pangandaran & Dishub Laksanakan Ramp Check dan Pemeriksaan Kesehatan di Terminal Tipe B

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:47 WIB

Jasa Raharja Kampanyekan Aksi Keselamatan denganPemasangan Stiker Reflektor pada Sepeda Motor dalam Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan di Area Samsat Kota Cimahi

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:39 WIB

Jasa Raharja Indramayu Sosialisasikan Operasi Keselamatan Lodaya Di Pondok Pesantren Al-Bahjah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:12 WIB

Jasa Raharja Kanwil Utama Jawa Barat Hadirkan Layanan Mobile Unit Kesehatan Lalu Lintas (MUKL) dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Area Samsat Kota Cimahi

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:36 WIB

Jasa Raharja Indramayu Pastikan Ketepatan Santunan

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:33 WIB

Jasa Raharja dan Satlantas Polres Purwakarta berkolaborasi dalam Pemasangan Spanduk di Titik Rawan Laka

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:22 WIB

Jasa Raharja Bersama Samsat Kota Tasikmalaya Gelar Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Alun-Alun Taman Kota

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:19 WIB

Jasa Raharja Bersama Polres Pangandaran & Dishub Laksanakan Ramp Check dan Pemeriksaan Kesehatan di Terminal Tipe B

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:15 WIB

Kegiatan Samsat Nongki : Kolaborasi Samsat Pajajaran Kota Bandung dengan Jasa Raharja Bandung

Berita Terbaru

Berita Ekonomi

KPJR Cikarang Ke Rumah Duka Kecelakaan Maut Di Tambun Selatan

Jumat, 14 Feb 2025 - 15:41 WIB