Kejar ‘Electrifying Lifestyle’, Direktur Legal dan MHC PLN: Ini ‘Marathon’ Bukan ‘Sprint’

- Publisher

Rabu, 27 September 2023 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Legal and Management Human Capital PLN Yusuf Didi Setiarto dan Generam Manager PLN UID Jabar Susiana Mutia tengah melihat motor listrik dalam Pameran Jabar Smile 3.0 Festival di Atrium TSM Bandung, Rabu (27/9).

Direktur Legal and Management Human Capital PLN Yusuf Didi Setiarto dan Generam Manager PLN UID Jabar Susiana Mutia tengah melihat motor listrik dalam Pameran Jabar Smile 3.0 Festival di Atrium TSM Bandung, Rabu (27/9).

BANDUNG – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jabar menggelar pameran peralatan sehari-hari yang menggunakan tenaga listrik. Peralatan tersebut mulai dari peralatan rumah tangga hingga kendaraan. Pemeran yang bertemakan Electrifying Lifesyle tersebut digelar di Atrium TSM Bandung, mulai 26 September – 1 Oktober 2023, terbuka untuk umum.

“Ini sebagai upaya sosialisasi dan kampanye penggunaan peralatan yang bertenaga listrik. Kampanye seperti ini harus terus dilakukan untuk menggugah kesadaran masyarakat menggunakan tenaga listrik, sebagai upaya program net zero emission 2050. Tentu secara bertahap, upaya ini seperti marathon, bukan sprint,” ujar Direktur Legal and Management Human Capital PLN, Yusuf Didi Setiarto di acara Jabar Smile 3.0 Festival di Atrium TSM Bandung, Rabu (27/9/2023), didampingi GM PLN UID Jabar, Susiana Mutia.

Baca Juga :  Jasa Raharja Jabar tangani Laka di Jl Tol Purbaleunyi Cikalong Wetan

Yusuf mengapresiasi upaya PLN Jabar menggelar acara pemeran seperti itu, dan berharap dicontoh oleh PLN Provinsi lain.
“Ini sudah sering dilakukan PLN UID Jabar, dan semoga bisa dicontoh oleh PLN di daerah lain,” harapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penggunaan peralatan bertenaga listrik sebenarnya sudah dilakukan di lingkungan PLN sendiri dengan kampanye melalui karyawan PLN. Yusuf berharap, dorongan penggunaan alat bertenaga listrik tersebut dilakukan berbagai pihak.

Baca Juga :  Sekda Jabar: Pencanangan pembangunan zona integritas harus berdampak pada pelayanan publik

“Seperti misalnya pengembang perumahan, bisa memberikan hadiah kompor listrik bagi pelanggannya,” ujarnya.

Dalam kesempatan yang sama General Manager PLN UID Jabar Susiana Mutia menyebutkan, gelaran Electrifying Lifesyle ditukukan kepada masyarakat luas agar mulai terbiasa menggunakan peralatan bertenaga listtik.

“Kami ingin mengajak masyarakat bersama-sama turut berpartisipasi dalam mengurangi emisi karbon salah satunya dengan bergaya hidup berbasis peralatan listrik. Hidup jadi lebih mudah, nyaman, dan praktis kalau kita menggunakan peralatan listrik seperti kompor induksi dan kendaraan listrik,” kata Susiana.

Penulis : Adi

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Cegah Kecelakaan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, Jasa Raharja Cabang Purwakarta Bersama Unit Gakkum Adakan FGD
KPJR Cikarang Ke Rumah Duka Kecelakaan Maut Di Tambun Selatan
Jasa Raharja Cabang Sukabumi Melaksanakan Safety Campaign di Wilayah Kota Sukabumi
Jasa Raharja Purwakarta Lakukan Kerjasama Merchant dengan Kopi dari Hati & Toast
Jasa Raharja Purwakarta Lakukan Kerjasama Merchant dengan Dealer Yamaha
Jasa Raharja Cirebon Kunjungi PT Sahabat Prima Abadi Perkuat Hubungan Dengan Pengusaha Otobus
Koordinasi Jasa Raharja Bandung dengan Kepala P3D Wilayah Kota Bandung I Pajajaran Evaluasi Pendapatan 2024 dan Target 2025
PT Jasa Raharja Bersama Mitra Kerja Hadiri Kegiatan Pembinaan Awak Angkutan Umum di Kantor Organda Kabupaten Ciamis

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:39 WIB

Jasa Raharja Indramayu Sosialisasikan Operasi Keselamatan Lodaya Di Pondok Pesantren Al-Bahjah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:16 WIB

Jasa Raharja Kampanyekan Aksi Keselamatan dengan Pemasangan Stiker Reflektor pada Sepeda Motor dalam Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan di Kecamatan Soreang

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:12 WIB

Jasa Raharja Kanwil Utama Jawa Barat Hadirkan Layanan Mobile Unit Kesehatan Lalu Lintas (MUKL) dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Area Samsat Kota Cimahi

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:33 WIB

Jasa Raharja dan Satlantas Polres Purwakarta berkolaborasi dalam Pemasangan Spanduk di Titik Rawan Laka

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:22 WIB

Jasa Raharja Bersama Samsat Kota Tasikmalaya Gelar Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Alun-Alun Taman Kota

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:19 WIB

Jasa Raharja Bersama Polres Pangandaran & Dishub Laksanakan Ramp Check dan Pemeriksaan Kesehatan di Terminal Tipe B

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:15 WIB

Kegiatan Samsat Nongki : Kolaborasi Samsat Pajajaran Kota Bandung dengan Jasa Raharja Bandung

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:08 WIB

Jasa Raharja Kanwil Utama Jawa Barat HadirkanLayanan Mobile Unit Kesehatan Lalu Lintas (MUKL) dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan di Alun-Alun Soreang

Berita Terbaru

Berita Ekonomi

KPJR Cikarang Ke Rumah Duka Kecelakaan Maut Di Tambun Selatan

Jumat, 14 Feb 2025 - 15:41 WIB