Jasa Raharja Perwakilan Bandung Sosialisasi Layanan Samsat Digital Di Kantor Kecamatan Sukasari

- Publisher

Rabu, 9 Agustus 2023 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG  – Tanggal 09 Agustus 2023 Jam 10.00 Wib bertempat di Kantor Kecamatan Sukasari Kota Bandung, Tim Samsat P3DW Bandung 1 Pajajaran yaitu Kepala Pusat P3D Wilayah Bandung 1 Pajajaran, Penanggung Jawab Jasa Raharja Samsat Bandung I Pajajaran Anggi Angghara dan Pamin STNK Sub Regident Polda Jabar melakukan sosialisasi di 9 kecamatan di wilayah potensi P3DW Bandung 1 Pajajaran.

Sosialisasi tersebut bertujuan untuk memberikan informasi terkait hadirnya inovasi terbaru dalam pelayanan Samsat yaitu Samsat Digital yang bertempat di terminal leuwi Panjang.

Baca Juga :  Jasa Raharja Turut Lakukan Verifikasi Data Kepemilikan Kendaraan di Kabupaten Bekasi

Hadir dalam kunjungan tersebut, Camat Sukasari, Kapolsek Sukasari dan Koramil Sukasari, para lurah, para forum Rw dan Karang Taruna.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Samsat Digital Terminal Leuwipanjang merupakan samsat pertama di Indonesia yang melakukan pelayanan secara Online baik untuk Perpanjangan Pajak Tahunan dan Pembayaran Pajak 5 (lima) tahunan khusus untuk wilayah 9 kecamatan yang dibawah wilayah Samsat Bandung 1 Pajajaran

Khusus pembayaran pajak 5 (lima) tahunan dilaksanakan secara drivethru dimana Wajib Pajak sebelum melakukan pembayaran harus melakukan Reservasi terlebih dahulu melalui Aplikasi Sapa Warga, setelah terdaftar baru bias melakukan proses pembayaran PKB (Pajak Kendaraan Bermotor) dan SWDKLLJ (Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan)

Baca Juga :  Pemprov Jabar Optimistis, Pemilu 2024 Berjalan Kondusif

Diharapkan dengan dibukanya Samsat Pembantu Terminal Leuwipanjang dapat memberikan kemudahan kepada Masyarakat yang ingin membayar PKB dan SWDKLLJ secara Online sesuai dengan perkembangan era Digital saat ini.

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja Jabar

Berita Terkait

Pemkot Bandung Siapkan Standar Pelayanan untuk Daycare
Perempuan Kepala Keluarga di Bandung Dapat Modal Usaha hingga Rp2 Juta
Wali Kota Bandung Tegaskan Paradigma Baru: Sampah Hari Ini, Habis Hari Ini!
Satpol PP Tertibkan Sejumlah PKL di Kawasan GOR Saparua
Bupati Sumedang Salurkan Bantuan untuk Anak Yatim dari IKAHI
Pemda Provinsi Jabar Terbitkan SE Terkait Pemanfaatan Gedung Sate Sebagai Cagar Budaya untuk Kegiatan Pemerintahan
Jabar Reaktivasi Jalur Kereta Api Dukung Pariwisata
Seke Babakan Ledeng, Konservasi Mata Air dan Ruang Publik Baru Kawasan Ledeng
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 11:28 WIB

Terkait SPMB, Pemkot Bandung Tunggu Regulasi Final

Minggu, 20 April 2025 - 08:52 WIB

Kota Bandung Gaungkan Inklusivitas di Hari Peduli Autisme

Kamis, 17 April 2025 - 15:49 WIB

Wagub Jabar Dorong Pemerataan PTS di Seluruh Wilayah

Kamis, 10 April 2025 - 15:01 WIB

UPI Umumkan Bakal Calon Rektor, Ketua MWA Tegaskan Tahapan Berjalan Transparan dan Profesional

Sabtu, 29 Maret 2025 - 21:33 WIB

Ramadan FPEB UPI 2025: Momentum Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 18:40 WIB

UPI Resmi Buka Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru 2025 Jalur SNBT

Selasa, 25 Maret 2025 - 15:56 WIB

UPI Pertahankan Peringkat 1 di Indonesia dalam Bidang Pendidikan pada QS World University Rankings by Subject 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:53 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Gelar Ngabuburit PPKL di Daerah Rawan Laka, Gandeng Pengajar SMK Negeri 2 Purwakarta

Berita Terbaru

Berita Daerah

Pemkot Bandung Siapkan Standar Pelayanan untuk Daycare

Senin, 21 Apr 2025 - 12:27 WIB

Pendidikan

Terkait SPMB, Pemkot Bandung Tunggu Regulasi Final

Senin, 21 Apr 2025 - 11:28 WIB

Chat Icon