DPD PDIP Jabar Optimistis Raup 25 Persen Suara di Pileg dan 51 Persen pada Pilpres 2024

- Publisher

Rabu, 26 Juli 2023 - 15:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG – Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat Ono Surono menargetkan minimal 25 persen suara, di pemilihan legislatif (Pileg) baik di level kota/kabupaten, provinsi, maupun legislatif RI. Serta 51 persen suara di Pilpres 2024 mendatang.

Target tersebut dinilainya relevan dengan pencapaian suara PDIP pada Pemilu 2019 lalu. Dimana PDI Perjuangan masih memiliki pengaruh besar di Jawa Barat.

“Pileg sesuai dengan target kemarin di 25 persen dan Pilpres kalau head to head, kita menang di 51 persenlah di Jabar,” ujar Ono baru-baru ini.

Guna merealisasikannya, Ono memastikan seluruh kader DPD PDI Perjuangan telah memanaskan mesin politiknya untuk meraup suara di Jawa Barat. Baik bagi 12 kepala daerah, maupun ketua DPC.

“Target dari DPD ke DPP berdasarkan target yang disampaikan DPC, dimana ada 12 daerah kita mempunyai kader kepala daerah,” ucapnya.

Mengenai lumbung suara, dia menegaskan DPD PDI Perjuangan Jabar tetap mengoptimalkan basis yang sudah ada, dimana ada kepala daerah menjadi wakil mereka disana seperti Kabupaten Bandung Barat, Cianjur, Kota Bekasi, Subang, Majalengka, Indramayu, Kota/Kabupaten Cirebon, Kuningan, Kota Banjar, Pangandaran dan Kabupaten Tasikmalaya.

Baca Juga :  Pemprov Jabar Dorong APPDI Maksimalkan Digitalisasi, Demi Mendongkrak PAD

“Itu klaster pertama, daerah yang kita punya kader kepala daerah. Klaster kedua itu daerah yang Pileg menang seperti Ciamis dan Sumedang, kemudian klaster ketiga adalah daerah yang kita tidak punya kepala daerah dan tidak menang di Pemilu 2019 tapi punya potensi menang, seperti Depok, Kabupaten Bekasi, Kota Tasikmalaya dan Kota Bandung,” ungkapnya.

Penulis : Ton

Editor : Maura Dzakiya

Berita Terkait

Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Rapat Pendataan Potensi Kendaraan Bermotor di Jawa Barat
Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Indramayu Turut Dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor 2024
Jasa Raharja Turut Mendukung Kehadiran Samsat di Bandara Internasional Kertajati
Implementasikan Arahan Kementerian BUMN, Jasa Raharja Siap Sukseskan Mudik Nataru 2024
Tingkatkan Sinergi dan Kolaborasi, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Monev Penegakan Hukum TW IV 2024 di Kepulauan Riau
Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Garut Sosialisasikan Program Promo Akhir Tahun Pajak Kendaraan di Radio Intan Garut
Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Giat Refresh Penanganan Kecelakaan Lalulintas Untuk Anggota Senkom Mitra Polri
Jasa Raharja Bersama Polresta Bandung Gelar Pelatihan Penanganan Gawat Darurat (PPGD) Di Wilayah Kecamatan Nagreg

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:06 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Rapat Pendataan Potensi Kendaraan Bermotor di Jawa Barat

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:47 WIB

Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Indramayu Turut Dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 13:04 WIB

Jasa Raharja Turut Mendukung Kehadiran Samsat di Bandara Internasional Kertajati

Minggu, 8 Desember 2024 - 13:33 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Giat Refresh Penanganan Kecelakaan Lalulintas Untuk Anggota Senkom Mitra Polri

Jumat, 6 Desember 2024 - 12:43 WIB

Jasa Raharja Bersama Polresta Bandung Gelar Pelatihan Penanganan Gawat Darurat (PPGD) Di Wilayah Kecamatan Nagreg

Kamis, 5 Desember 2024 - 13:46 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Berikan Pemahaman Good Corporate Governance

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:06 WIB

Jasa Raharja Lakukan Sosialisasi Promo Akhir Tahun Pajak Kendaraan Bermotor Bersama Dengan Tim Pembina Samsat Kabupaten Purwakarta

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:04 WIB

Koordinasi Jasa Raharja dengan Bapenda SamsatBandung I Rancaekek

Berita Terbaru