Ono Surono Nilai, Ditunjuknya Kedua Tokoh Elite Ini Jadi Ketua TPN Beri Angin Segar Menangkan Ganjar Pranowo

- Publisher

Selasa, 5 September 2023 - 10:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG – Penunjukkan Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Inonesia Arsjad Rasjid dan mantan Panglima TNI Andika Perkasa sebagai ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN), dinilai Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat Ono Surono memberi angin segar dalam memenangkan Ganjar Pranowo sebagai presiden di Pilpres 2024.

Dia menuturkan, penunjukkan dua tokoh elit ini menurutnya terbilang tepat karena bakal memudahkan Ganjar untuk merangkul semua kalangan. Mengingat baik Arsjad maupun Andika, memiliki hubungan baik dengan semua aspek. Sehingga diharapkan mampu mengawal visi dan misi program dari Ganjar, dalam menyosialisasikannya kepada masyarakat secara luas.

Baca Juga :  Jasa Raharja Perwakilan Sukabumi Bersama Polres Cianjur Pasang 8 Patung Polisi di Jalur Rawan Kecelakaan

“Arsjad adalah sosok pengusaha, Ketua KADIN dan Andika mantan Panglima TNI yang mempunyai komunikasi baik dengan seluruh kalangan. Sehingga akan memudahkan Ganjar Pranowo dapat merangkul semua kalangan,” kata Ono, Selasa 5 September 2023.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pembangunan Indonesia yang berdaulat, berdikari serta berkepribadian atau disingkat TRISAKTI sambung Ono, diyakini mampu disosialisasikan secara efektif oleh Arsjad dan Andika, guna menarik dukungan masyarakat dalam meneruskan pembangunan pemerintah saat ini, dilanjutkan secara estafet oleh capres Ganjar.

Baca Juga :  Maros Lumbung Beras Sulsel, Presiden: Surplus Panen Bisa untuk Daerah Lain

“Visi dan misi Pak Ganjar sudah sangat jelas. Bertumpu pada pembangunan Indonesia yang berdaulat, berdikari dan berkepribadian atau TRISAKTI,” terangnya.

Sebelumnya, anggota koalisi Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesudibjo usai rapat konsolidasi di Kantor DPP PDI Perjuangan, Jakarta, Senin kemarin mengumumkan, Andika dan Arsjad secara resmi didapuk menjadi ketua TPN.

Penulis : Ton

Editor : Maura Dzakiya

Berita Terkait

Rivan A. Purwantono: Sinergi dan Transformasi Kunci Pelayanan Angkutan Penyeberangan yang Berkeselamatan
Jasa Raharja Purwakarta dan LP3I Purwakarta Melaksanakan KegiatanPengajar Peduli Keselamatan Berlalu Lintas
Upaya Menurunkan Fatalitas Korban KecelakaanLalu Lintas, Jasa Raharja Cirebon Aktif Dalam Forum Komunikasi Lalu Lintas
Jasa Raharja Bersama Mitra Kepolisian LaksanakanSosialisasi Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas di SMA Mathlaul Anwar Margahayu
Jasa Raharja Jabar Santuni Korban Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Kecamatan Sukasari Kabupaten Sumedang
Jasa Raharja Turut Berpartisipasi Dalam Kegiatan Pembersihan Rambu Rambu Lalu Lintas
Cegah Laka Lantas, Jasa Raharja Pasang Spanduk Himbauan Peringatan di Daerah Rawan Kecelakaan
Tim Pembina Samsat Rancaekek Gelar Program Samsat Masuk Sekolah

Berita Terkait

Senin, 9 September 2024 - 13:13 WIB

Upaya Menurunkan Fatalitas Korban KecelakaanLalu Lintas, Jasa Raharja Cirebon Aktif Dalam Forum Komunikasi Lalu Lintas

Senin, 9 September 2024 - 11:04 WIB

Jasa Raharja Turut Berpartisipasi Dalam Kegiatan Pembersihan Rambu Rambu Lalu Lintas

Senin, 9 September 2024 - 10:01 WIB

Cegah Laka Lantas, Jasa Raharja Pasang Spanduk Himbauan Peringatan di Daerah Rawan Kecelakaan

Jumat, 6 September 2024 - 21:11 WIB

Fokus Upaya Penurunan Angka Kecelakaan, Jasa Raharja Cimahi Gelar Forum Komunikasi Lalu Lintas

Kamis, 5 September 2024 - 20:09 WIB

Jasa Raharja Bandung Lakukan Survei Bersama dengan Unit Gakkum Polrestabes Bandung di Lokasi Kecelakaan Lalu Lintas Dago Bandung

Kamis, 5 September 2024 - 12:23 WIB

Jasa Raharja Samsat Rancaekek Survey Ahli Waris Kecelakaan Lalu Lintas di Depan RS AMC

Rabu, 4 September 2024 - 20:07 WIB

Resmikan Ekshibisi Tanah Ulayat, Menteri AHY Harap Dapat Satukan Visi Sukseskan Pendaftaran Tanah Ulayat di Indonesia dan ASEAN

Selasa, 3 September 2024 - 12:14 WIB

Jasa Raharja Kolaborasi di Forum Komunikasi Lalu Lintas Bersama Polres Metro Bekasi Kota

Berita Terbaru