BEKASI — Jasa Raharja Cabang Bekasi, Sapta Hadiwinata melaksanakan program PPKL (Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas) di SMAN 5 Tambun Selatan bersama dengan Satlantas PolresMetro Bekasi (Rabu,12/02/2025)
Jasa Raharja dan Satlantas Metro Bekasi mengunjungisekolah di wilayah rawan kecelakaan lalu-lintas untukmensosialisasikan kepada Siswa-siswi dan mengajakBapak/Ibu Guru peduli keselamatan lalu Lintas danmembagikan Sarana Keselamatan yang dapatdimanfaatkan dilingkungan Sekolah.
Dengan diimplementasikannya program Pengajar PeduliKeselamatan Lalu Lintas (PPKL) oleh Jasa Raharja, semoga dapat mengajak generasi bangsa, menekanangka kecelakaan lalu-lintas, meningkatkan kesadaranpelajar akan tertib berlalu lintas sehingga terbentuklahgenerasi yang sadar akan tertib berlalu lintas.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Jasa Raharja bersama dengan instansi terkait terusberupaya untuk menekan angka kecelakaan di wilayahBekasi.
Editor : Shireni
Sumber Berita : Humas Jasa Raharja