Warga Muhammadiyah Salat Idul Adha Hari Ini

- Publisher

Rabu, 28 Juni 2023 - 10:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAB. SUMEDANG — Bupati Sumedang H. Dony Ahmad Munir menyampaikan, Pemda Kabupaten Sumedang menghargai setiap perbedaan yang ada, salah satu bentuknya dengan memfasilitasi pelaksanaan Salat Sunat Idul Adha 1444 H bagi warga Muhammadiyah di Halaman Upacara Pusat Pemerintahan Sumedang (PPS), Rabu, (28/6/2023)

“Hari ini warga Muhammadiyah melaksanakan Idul Adha dan kami  fasilitasi pelaksanaan Salat Ied. Ini
merupakan bagian dari kita saling menghargai dan mewadahi setiap perbedaan,”ujarnya.

Baca Juga :  Kunjungan Kabarhakam Polri ke Pos Pelayanan Terpadu di Limbangan Garut

Ia menuturkan, selain bersilaturahmi dengan warga Muhammadiyah, sudah menjadi hal rutin dilakukan oleh Pemkab Sumedang setiap Idul Adha memberikan satu ekor sapi untuk Kurban kepada Pengurus Daerah Muhammadiyah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sudah menjadi kebiasaan kami memberikan satu ekor sapi untuk kurban untuk PD Muhamadiyah. Semoga ini bermanfaat. Kami juga minta doa warga Muhammadiyah agar daerah kita bisa lebih maju, sejahtera dan ada dalam keberkahan,” katanya.

Baca Juga :  Jokowi bagikan bantuan PKH dan modal usaha pedagang Pasar Cicaheum Bandung

Sementara itu, Ketua PD Muhammadiyah Sumedang Dadang Setiawan menyampaikan terima kasih atas izin dan dukungan bupati dengan memfasilitasi pelaksanaan ibadah Salat Idul Adha bagi warga Muhammadiyah Sumedang.

Lebih lanjut, pihaknya juga menyampaikan hal yang sama atas sumbangan hewan kurban untuk dibagikan kepada warga Muhamadiyah.

“Insyaallah Sumedang Simpati berkemajuan yang akan kita bangun ke depan agar masyarakat mendapatkan kehidupan yang  lebih baik lagi,” pungkasnya.

Penulis : Apun

Editor : Dhardiana

Berita Terkait

Jasa Raharja Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Cirebon
Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta Menghadiri Giat Forum Komunikasi Lalu Lintas
Jasa Raharja Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Cirebon
Jasa Raharja Lakukan Door to door Pengusaha Angkutan Umum di Kecamatan Lembang
Jasa Raharja Lakukan Survey Kebenaran Kasus Kecelakaan di Jalan Raya Rancaekek
Jasa Raharja, P3DW dan Regident Satlantas PolresPurwakarta melakukan Operasi Khusus SIGAP Perusahaan
Jasa Raharja Bandung Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas Lewat Program PPKL
Jasa Raharja Samsat Majalengka Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Transportasi Berkeselamatan dan Kepatuhan Berlalu Lintas

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:27 WIB

Jasa Raharja Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Cirebon

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:22 WIB

Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta Menghadiri Giat Forum Komunikasi Lalu Lintas

Senin, 6 Januari 2025 - 16:46 WIB

Jasa Raharja Lakukan Door to door Pengusaha Angkutan Umum di Kecamatan Lembang

Senin, 6 Januari 2025 - 15:44 WIB

Jasa Raharja Lakukan Survey Kebenaran Kasus Kecelakaan di Jalan Raya Rancaekek

Senin, 30 Desember 2024 - 14:10 WIB

Jasa Raharja, P3DW dan Regident Satlantas PolresPurwakarta melakukan Operasi Khusus SIGAP Perusahaan

Senin, 30 Desember 2024 - 12:02 WIB

Jasa Raharja Bandung Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas Lewat Program PPKL

Senin, 30 Desember 2024 - 10:51 WIB

Jasa Raharja Samsat Majalengka Hadiri Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas Transportasi Berkeselamatan dan Kepatuhan Berlalu Lintas

Sabtu, 28 Desember 2024 - 14:12 WIB

Dirops Jasa Raharja dan Dirgakkum Korlantas Polri Imbau Masyarakat Pantau Informasi Rekayasa Lalu Lintas Jalur Puncak

Berita Terbaru