Tim Pembina Samsat Provinsi Jawa Barat Melakukan Monitoring Pelaksanaan Operasi Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor Wilayah Kota Cirebon

- Publisher

Senin, 6 November 2023 - 13:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CIREBON — Hari Senin tanggal 06 November 2023, bertempat Depan SMAN 2 Kota Cirebon Jalan DR. Cipto Mangunkusumo No. 1 Pekiringan Kecamatan Kesambi Kota Cirebon Jawa Barat siadakan Operasi Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas jalan (SWDKLLJ).

Hadir dalam Operasi Pemeriksaan tersebut, yaitu dari Subdit Gakkum Polda Jawa Barat Kompol Toni berserta Tim, Bidang Pengelolaan Pendapatan Bapenda Jawa Barat Irvan dan Kepala Bagian Asuransi PT. Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Tri Edy Asmara.

Baca Juga :  Sebanyak 37 Mitra Berpartisipasi dalam Unpad Jobfair 2023

Operasi Pemeriksaan PKB dan SWDKLLJ merupakan tindak lanjut dari Rencana Kerja Tim Pembina Samsat Provinsi Jawa Barat yang di lakukan serentak se Jawa Barat, mulai tanggal 06 s/d 11 November 2023.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Kepala Bagian Asuransi PT. Jasa Raharja Cabang utama Jawa Barat Tri Edy Asmara, bahwa selain dilakukan Operasi Pemeriksaan PKB dan SWDKLLJ di adakan juga Pemeriksaan dan Pengobatan Gratis untuk masyarakat dan Sosialisasi Penyebaran Flayer Program Pemutihan Jawa Barat 2023. Diharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat memberikan pemahaman, kesadaran dan informasi kepada masyarakat khususnya warga Kota Cirebon dan Masyarakat Jawa Barat bahwa Provinsi Jawa Barat sedang ada Program Pemutihan PKB yang berlangsung mulai tanggal 16 Oktober sampai dengan 16 Desember 2023.

Baca Juga :  Wagub Uu Ruzhanul Dorong Pelajar Berwawasan Politik

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja Jabar

Berita Terkait

UPI Sediakan 11.894 Kuota pada SNPMB 2025
Melalui Program PPKL, Jasa Raharja Cirebon Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Kalangan Pelajar
Jasa Raharja Adakan Kegiatan PPKL di DTA Miftahul Huda Kota Tasikmalaya
Melalui Program PPKL, Jasa Raharja Bandung Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Kalangan Pelajar
Jasa Raharja Sukabumi Melaksanakan Giat PPKL di SMK Mutiara Qolbu Cianjur
Jasa Raharja Sukabumi Gelar Program PPKL di SMKN 1 Cianjur untuk Tingkatkan Kesadaran Keselamatan Lalu Lintas
Jasa Raharja Jawa Barat Laksanakan PPKL di SMK Negeri 3 Baleendah Kabupaten Bandung
Kolaborasi Civitas Akademik Universitas MuhamadiyahSukabumi dengan Tim Pembina Samsat Sukabumi

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 10:14 WIB

Jasa Raharja Cabang Cirebon Turut Serta Dalam Kegiatan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lodaya 2025

Senin, 10 Februari 2025 - 10:12 WIB

Jasa Raharja Purwakarta Menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lodaya 2025 di Polres Subang

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:09 WIB

Perkuat Koordinasi, Jasa Raharja Sukabumi Anjangsana ke Unit Gakkum Polres Cianjur

Jumat, 7 Februari 2025 - 08:04 WIB

Jasa Raharja Gelar Rapat Forum Kecelakaan Lalu Lintas (FKLL) Bersama Stakeholder di Kota Cimahi

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:13 WIB

Jasa Raharja Bersama Bapenda & Polresta Tasikmalaya Laksanakan Operasi Khusus ke PT Azka Sejahtera

Kamis, 6 Februari 2025 - 15:02 WIB

Samsat Outlet Tritan Point Kota Bandung Pindah Lokasi, Tetap di Area Ruko Tritan Point

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:07 WIB

Jasa Raharja Gelar Rapat Forum Kecelakaan Lalu Lintas (FKLL) Bersama Stakeholder Kota Tasikmalaya

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:43 WIB

Jasa Raharja Cirebon Lakukan Survey Kebenaran Kasus Kecelakaan di Kecamatan Sumberjaya

Berita Terbaru

Open Visit UPI 2025 di Gymnasium Kampus UPI Bandung, Sabtu(8/2).

Pendidikan

UPI Sediakan 11.894 Kuota pada SNPMB 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 12:50 WIB