Jasa Raharja Dukung Penuh Peresmian Terminal Untuk Tingkatkan Semangat Masyarakat Menggunakan Transportasi Umum Dalam Rangka Percepatan Mobilisasi Antar Wilayah

- Publisher

Sabtu, 3 Februari 2024 - 15:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dewi menambahkan “dukungan lain yang kami (re: Tim Pembina Samsat) berikan
untuk meningkatkan minat masyarakat lebih mengenal Terminal telah kami laksanakan dengan menempatkan salah satu inovasi terbaik bidang Kesamsatan di Terminal Tipe A Leuwi Panjang Bandung. Samsat Digital ini merupakan yang pertama di Indonesia dimana proses dari awal hingga akhirnya wajib pajak menerima SKPD dilakukan secara self service” tambah Dewi.

Saat Meresmikan dua terminal tersebut, Presiden Jokowi menyampaikan bahwa
Pemerintah sepenuhnya mengupayakan Pembangunan Infrastruktur fasilitas publik
untuk menunjang percepatan mobilisasi sehingga pemerataan dapat terjadi di seluruh
wilayah Indonesia, dan dalam mewujudkannya Infrastruktur transportasi seperti terminal ini memegang peranan besar dan harus kita dukung bersama.

Baca Juga :  Ridwan Kamil Luncurkan Tryout CASN Juara Sarana Pembelajaran untuk Seleksi Calon ASN

Selain itu permasalahan kemacetan yang sudah menjadi issue utama harapannya juga dapat diselesaikan melalui peningkatan minat masyarakat menggunakan angkutan umum.

“Semoga masyarakat lebih terdorong dan bersemangat menggunakan fasilitas
transportasi umum baik itu Bis, Kereta api, Kereta Cepat, KRL, MRT, LRT sperti di
Jakarta. Mari bersama menjaga Terminal Leuwi Panang dan Terminal Banjar yang
ada di Provinsi Jawa Barat ini, juga fasilitas transportasi umum lainnya di seluruh
Indonesia agar senantiasa aman, lancar, hingga memastikan keselamatan
masyarakat penggunanya.” Tutup Jokowi

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja Jabar

Berita Terkait

Selenggarakan Apel PAM Lebaran 2025, PT Jasa Raharja Siagakan Personel di Seluruh Indonesia untuk Hadapi Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025
PT Jasa Raharja Mengikuti Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2025 di Surabaya, Siap Berikan Perlindungan dan Pelayanan Terbaik bagi Masyarakat selama Idulfitri 2025
Harwan Muldidarmawan: Media Berperan Penting Hadirkan Informasi Akurat Selama Mudik Idulfitri 2025
PT Jasa Raharja Gelar Mudik Aman Sampai Tujuan 2025, Tak Hanya Gratis, tapi Juga Nyaman dan Berkeselamatan
Jasa Raharja Bogor Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Ketupat Lodaya 2025 untuk Pengamanan Ramadan & Idul Fitri
Dari Acara ‘Mudik Aman, Keluarga Nyaman’: Korlantas POLRI Bersama PT Jasa Raharja dan Stakeholder Lainnya Siap Kawal Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025
Jasa Raharja Dukung Sinergi Kementerian Perhubungan, Kementerian BUMN, dan BUMN Sektor Transportasi dalam Persiapan Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2025
PT Jasa Raharja Paparkan Kebijakan untuk Persiapan Pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 pada Rakor Lintas Sektoral Bidang Operasional 2025
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 16:52 WIB

Pulang Kampung Aman dan Nyaman, Bima Arya Apresiasi Kesiapan Mudik Pemkot Bandung

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:25 WIB

Tim FKLL Kab. Indramayu Lakukan Peninjauan Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) di Kawasan Griya Asri Jatibarang Kab. Indramayu

Jumat, 21 Maret 2025 - 12:16 WIB

Jasa Raharja Karawang Bersama Mitra Lakukan Ramp Check di Perusahaan Otobus

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:26 WIB

PT Jasa Raharja Gelar Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446H Tahun 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:30 WIB

Jasa Raharja Cabang Sukabumi Mengikuti Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446 H Secara Hybrid

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:28 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2025 Di Terminal Tipe A Kota Sukabumi

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:49 WIB

Samsat Ngabuburit “The Last Part”, Jasa Raharja Bogor Tutup Layanan Ramadan di GDC Depok dengan Semangat Taat Pajak

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:29 WIB

Jasa Raharja Kanwil Jabar Bersama Mitra Kerja Terkait, Siapkan Arus Mudik Lebaran dengan MelaksanakanRampcheck di PO Surya Putra

Berita Terbaru