Jasa Raharja Bogor Gandeng SMAN 1 Depok Untuk Aksi Keselamatan

- Publisher

Kamis, 7 September 2023 - 16:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DEPOK – Pada tanggal 7 September 2023, SMAN 1 Depok menjadi saksi aksi heroik dalam upaya menekan kecelakaan lalu lintas di kalangan pelajar, berkat kerjasama yang erat antara Jasa Raharja, Kepolisian, dan SMAN 1 Depok. hadir sebagai Narasumber dalam kegiatan tersebut penanggung jawab Kantor Pelayanan Jasa Raharja Cibinong, Septian Gunawan, dan Kasat Lantas Polres Kota Depok, Kompol Multazam Lisendra, memberikan wawasan yang berharga.

Dengan semangat lebih dari 1200 siswa yang hadir, kami bersatu dalam tekad untuk menjadikan jalan raya Kota Depok lebih aman dan melahirkan pelajar yang bijaksana dalam berlalu lintas. “Mari kita bersama-sama menjaga masa depan kita, dengan lebih banyak cerita sukses dan sedikit laporan kecelakaan, Ungkap Septian.”

Baca Juga :  Sinergi Jasa Raharja dan Satlantas Polresta Bandung Gelar Program Keselamatan Lalu Lintas di SMK Farmas Bhakti Kencana

Dalam kesempatan yang sama, Kepala Sekolah SMAN 1 Depok Usep Kasma merespons positif kegiatan sosialisai ini. Dia berharap kegiatan ini membangkitkan kesadaran anak-anak muridnya soal aturan berlalu lintas yang perlu dipatuhi demi keselamat diri masing-masing murid dan masyarakat lainnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya rasa kegiatan ini sangat baik kami dihadirkan langsung dari Satlantas dan Jasa Raharja. Mudah-mudahan pemahaman ini aplikasikan oleh mereka anak-anak kami sehingga kita sadar betul kepentingan berlalu lintas ini untuk kepentingan diri nya sendiri ketika dia berkendara,” ucap Usep Kasma.

Baca Juga :  Jasa Raharja Dukung Fordigi Goes to Campus ITB, Gali dan Dukung Talenta Digital dari Wilayah Jawa Barat

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Editor : Dhardiana

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja Jabar

Berita Terkait

Jasa Raharja Purwakarta Gelar Ngabuburit PPKL di Daerah Rawan Laka, Gandeng Pengajar SMK Negeri 2 Purwakarta
Sosialisasi Keselamatan Berlalu Lintas Polres Kota Sukabumi dan Jasa Raharja di SMA Negeri 1 Sukabumi
Pelaksanaan Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas (PPKL) Jasa Raharja Bandung di SMKN 8 Kota Bandung
Jasa Raharja bersama Satlantas Polres Purwakarta melaksanakan kegiatan Pengajar Peduli Keselamatan Berlalu Lintas (PPKL) di SMPN 1 Wanayasa Purwakarta
Jasa Raharja Cabang Sukabumi Giat Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas  di SMP Negeri 9 Kota Sukabumi
Jasa Raharja Bekasi Melaksanakan PPKL Di SMAN 5 Tambun Selatan
Jasa Raharja Depok Gencarkan Sosialisasi Pajak dan Layanan Samperling
UPI Sediakan 11.894 Kuota pada SNPMB 2025
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 18:00 WIB

Dari Acara ‘Mudik Aman, Keluarga Nyaman’: Korlantas POLRI Bersama PT Jasa Raharja dan Stakeholder Lainnya Siap Kawal Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025

Sabtu, 15 Maret 2025 - 12:06 WIB

Jasa Raharja Dukung Sinergi Kementerian Perhubungan, Kementerian BUMN, dan BUMN Sektor Transportasi dalam Persiapan Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2025

Senin, 10 Maret 2025 - 14:00 WIB

PT Jasa Raharja Paparkan Kebijakan untuk Persiapan Pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 pada Rakor Lintas Sektoral Bidang Operasional 2025

Senin, 10 Maret 2025 - 12:14 WIB

Kerja Sama Strategis PT Jasa Raharja dengan Universitas Gadjah Mada: Dari Kampus Tertib Lalu Lintas hingga Inovasi Keselamatan Transportasi

Jumat, 7 Maret 2025 - 17:44 WIB

PT Jasa Raharja Lanjutkan Kerja Sama dengan UNPAD : Tingkatkan Sinergi Pendidikan dan Keselamatan Lalu Lintas

Kamis, 6 Maret 2025 - 14:43 WIB

PT Jasa Raharja Ikut Serta dalam Rakornis Operasi Ketupat 2025, Menekankan Tindakan Preemtif dan Preventif untuk Transportasi yang Berkeselamatan

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:26 WIB

PT Jasa Raharja Gelar Aksi Ramadan 2025 di Yogyakarta, Ajak Insan Jasa Raharja Adaptif Menjalani Perubahan dan Transformasi

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:50 WIB

PT Jasa Raharja Paparkan Persiapan Menghadapi Idulfitri 2025 Sekaligus Umumkan Program Mudik Gratis

Berita Terbaru