Jasa Raharja berikan pemeriksaan dan pengobatan gratis di Desa Sukasari

- Publisher

Selasa, 22 November 2022 - 13:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PURWAKARTA – Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta kembali melakukan pelayanan terbaik melalui program pemeriksaan dan pengobatan gratis. Pemeriksaan dan pengobatan gratis kali ini di pusatkan di desa Sukasari Kecamatan Sukasari Kabupaten Purwakarta, Selasa (22/11).

Adapun tujuan dilaksanakan kegiatan pemeriksaan dan pengobatan gratis ini adalah sebagai bagian dari program BUMN Peduli khususnya Jasa Raharja sebagai pelaksana UU No. 33 dan 34 Tahun 1964.

Baca Juga :  Jasa Raharja Karawang bersinergi dengan instansi terkait menggelar Kegiatan (Ramp Check) Angkutan Umum yang digelar di PO Selamat Anugrah Jaya

Kegiatan pemeriksaan dan pengobatan gratis ini Jasa Raharja menurunkan satu anggota beserta kendaraan operasional juga bantuan obat-obatan serta peralatan medis lainnya sedangkan dari Bidokes Polda Jawa Barat menghadirkan dua orang dokter.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan pemeriksaan dan pengobatan gratis ini disambut masyarakat cukup ramai terutama karyawan yang sedang berkerja juga masyarakat sekitar tempat pelaksanaan kegiatan pemeriksaan dan pengobatan gratis tersebut.

Baca Juga :  Jasaraharja Bekasi Uji Petik Di Terminal Bekasi Kota

Adapun karyawan dan masyarakat yang ingin memeriksakan kesehatan berupa tensi darah, gula darah, kolesterol dan lainnya, karyawan dan masyakarat sangat antusias akan kegiatan tersebut.

Selain fokus terhadap kecepatan dalam pelayanan kepada korban laka lantas, Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta terus berupaya aktif dalam memberikan sosialisasi peran dan fungsi Jasa Raharja serta upaya pencegahan kecelakaan dan fatalitas korban akibat resiko kecelakaan

Berita Terkait

Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Rapat Pendataan Potensi Kendaraan Bermotor di Jawa Barat
Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Indramayu Turut Dalam Kegiatan Pemeriksaan Pajak Kendaraan Bermotor 2024
Jasa Raharja Turut Mendukung Kehadiran Samsat di Bandara Internasional Kertajati
Jasa Raharja Bersama Tim Pembina Samsat Garut Sosialisasikan Program Promo Akhir Tahun Pajak Kendaraan di Radio Intan Garut
Jasa Raharja Jawa Barat Turut Dalam Giat Refresh Penanganan Kecelakaan Lalulintas Untuk Anggota Senkom Mitra Polri
Jasa Raharja Bersama Polresta Bandung Gelar Pelatihan Penanganan Gawat Darurat (PPGD) Di Wilayah Kecamatan Nagreg
Jasa Raharja Jawa Barat Berikan Pemahaman Good Corporate Governance
Jasa Raharja Lakukan Sosialisasi Promo Akhir Tahun Pajak Kendaraan Bermotor Bersama Dengan Tim Pembina Samsat Kabupaten Purwakarta
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:15 WIB

Gelar Diskusi Interaktif HAKORDIA 2024, Jasa Raharja Perkuat Komitmen Antikorupsi

Selasa, 10 Desember 2024 - 20:39 WIB

Implementasikan Arahan Kementerian BUMN, Jasa Raharja Siap Sukseskan Mudik Nataru 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 17:12 WIB

Rivan A. Purwantono: JR Muda, Kunci Transformasi dan Keberlanjutan Jasa Raharja di Masa Depan

Sabtu, 30 November 2024 - 13:04 WIB

Rivan A. Purwantono: Jalur Arteri Jadi Fokus Utama dalam Pengelolaan Mudik Nataru

Kamis, 28 November 2024 - 13:58 WIB

Survei Kesiapan Nataru: Jasa Raharja, Korlantas Polri, dan Stakeholder Terkait Matangkan Rekayasa Lalu Lintas di Jawa Tengah

Kamis, 28 November 2024 - 12:42 WIB

Pastikan Kesiapan Operasi Lilin Lodaya 2024, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Jalur Nataru di Jawa Barat

Selasa, 26 November 2024 - 14:54 WIB

Penuhi 64 Kriteria, Jasa Raharja Terima Sertifikasi SMK3 dari Kemnaker RI

Senin, 25 November 2024 - 17:46 WIB

Pastikan Kelancaran Nataru, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Survei Kesiapan Pengamanan di Jalan Tol hingga Pelabuhan Merak

Berita Terbaru