Gelar Aksi Peduli, LG Fokus Higienitas Pengungsi Terdampak Gempa Cianjur

- Publisher

Senin, 5 Desember 2022 - 13:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA — PT. LG Electronics Indonesia (LG) menggelar layanan cuci pakaian gratis bagi masyarakat terdampak gempa Cianjur. Dibawah pilar corporate social responsibility perusahaan, LG Loves & Cares, perusahaan elektronik asal Korea Selatan ini menggelar tenda kepedulian dengan layanan yang berfokus pada higienitas masyarakat di pengungsian.

Layanan utama tenda kepedulian LG ini berupa ketersediaan fasilitas cuci pakaian secara cuma-cuma. Disamping itu, LG juga memberikan dukungan unit TV LG dan juga freezer yang harapannya dapat digunakan untuk menyimpan bahan makanan bagi kebutuhan pengungsi.

Baca Juga :  Sempat dievaluasi, PT KAI Operasikan kembali Kereta Panoramic

“Mesti hidup dalam tenda sebagai pemukiman sementara, akan membuat higienitas menjadi masalah rentan yang bakal dialami masyarakat terdampak bencana gempa,” ujar Lee Taejin, President of LG Electronics Indonesia bicara terkait alasan dukungan yang diberikan perusahaan, Jakarta, Senin (05/12).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan kondisi serba terbatas, menurutnya lagi, hal terkait higienitas inilah yang kerap lepas dari perhatian para pengungsi diantara kebutuhan lainnya.

Baca Juga :  Jadwal KA Berubah, Daop 2 Bandung Imbau Pelanggan Pastikan Jam Keberangkatan KA

“Maka kami berharap, dukungan ini dapat membantu meringankan beban pengungsi utamanya dalam hal penjagaan higienitas,” ujar Lee Taejin.

Bencana gempa di Cianjur 21 November lalu telah membuat sebagian masyarakat Cianjur mesti hidup dalam tenda pengungsian sebagai pemukiman sementara.

Badan Nasional Penanggulangan Bencana sendiri mencatatkan jumlah pengungi terdampak gempa Cianjur mencapai 73,874 jiwa yang terhitung hingga 27 November lalu. Jumlah tersebut tersebar pada 325 titik pengungsian.

Berita Terkait

Kerja Sama Strategis PT Jasa Raharja dengan Universitas Gadjah Mada: Dari Kampus Tertib Lalu Lintas hingga Inovasi Keselamatan Transportasi
PT Jasa Raharja Ikut Serta dalam Rakornis Operasi Ketupat 2025, Menekankan Tindakan Preemtif dan Preventif untuk Transportasi yang Berkeselamatan
PT Jasa Raharja Gelar Aksi Ramadan 2025 di Yogyakarta, Ajak Insan Jasa Raharja Adaptif Menjalani Perubahan dan Transformasi
PT Jasa Raharja Paparkan Persiapan Menghadapi Idulfitri 2025 Sekaligus Umumkan Program Mudik Gratis
Mudik Gratis BUMN Kembali Digelar, Wujud Nyata Pelayanan BUMN untuk Masyarakat
Dewi Aryani S : Survey Jalur Bersama Korlantas Polri merupakan Upaya PT Jasa Raharja untuk Pencegahan Kecelakaan pada Periode Idulfitri 2025
Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Lanjutkan Survei Jalur di Jawa Timur dan Jawa Tengah, Singgahi Pertigaan Mengkreng di Kediri dan Solo
Pelayanan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor dan SWDKLLJ Secara Jemput Bola di PT Dirgantara Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 14:43 WIB

PT Jasa Raharja Ikut Serta dalam Rakornis Operasi Ketupat 2025, Menekankan Tindakan Preemtif dan Preventif untuk Transportasi yang Berkeselamatan

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:26 WIB

PT Jasa Raharja Gelar Aksi Ramadan 2025 di Yogyakarta, Ajak Insan Jasa Raharja Adaptif Menjalani Perubahan dan Transformasi

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:50 WIB

PT Jasa Raharja Paparkan Persiapan Menghadapi Idulfitri 2025 Sekaligus Umumkan Program Mudik Gratis

Senin, 3 Maret 2025 - 14:31 WIB

Mudik Gratis BUMN Kembali Digelar, Wujud Nyata Pelayanan BUMN untuk Masyarakat

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:23 WIB

Dewi Aryani S : Survey Jalur Bersama Korlantas Polri merupakan Upaya PT Jasa Raharja untuk Pencegahan Kecelakaan pada Periode Idulfitri 2025

Rabu, 26 Februari 2025 - 15:31 WIB

Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Lanjutkan Survei Jalur di Jawa Timur dan Jawa Tengah, Singgahi Pertigaan Mengkreng di Kediri dan Solo

Selasa, 25 Februari 2025 - 20:26 WIB

Tim Pembina Samsat Provinsi Jawa Barat menghadiri Rapat Pembina Samsat Nasional di Surabaya

Selasa, 25 Februari 2025 - 12:55 WIB

Rakor Pembina Samsat Tingkat Nasional 2025 Dorong Transformasi dan Sinergi Stakeholder untuk Pelayanan Publik yang Lebih Modern dan Adaptif

Berita Terbaru